• Latest
  • Trending

Diduga KDRT, Seorang Istri di Pohuwato Laporkan Suaminya ke Polisi

22/01/2025
Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM (Perindagkop UKM) Pohuwato, Ibrahim Kiraman. (Sumber Foto: FB)

Polemik Retail 24 Jam Makin Panas, Kadis Perindagkop Pohuwato Sebut Hanya Sampai Jam 11

30/01/2026

Usai Bela Petani di DPRD Pohuwato, YR Team Tancap Gas Pacu Normalisasi

30/01/2026
Salah satu retail Alfamart yang buka 1 × 24 jam, di Kecamatan Duhiada'a (Foto: Istimewa)

UMKM Pohuwato Protes Retail Buka 24 Jam, Minta Bupati Cabut Izin Operasional

29/01/2026

Saat Petani Terpuruk Akibat Lumpur Tambang, Yosar Ruiba Jadi Satu-satunya Penambang yang Berani Membela

28/01/2026

Mantan Camat Paguat Kisman Mooduto Terpilih Jadi Ketua Lembaga Adat Pohuwato

28/01/2026

Pertama Kali ke Pohuwato, Kajati Gorontalo Riyono Terima Penghormatan Adat Mopotilolo

27/01/2026

Sinyal Cair Muncul! DPRD Pohuwato Siap ‘Presure’ Pemda soal TPG 13 dan THR Guru

26/01/2026
Salah satu lapak kuliner pedagang di wisata pantai pohon cinta, Minggu (25/01/2026) malam. Foto: Dok.Tim

Tak Disangka, Pantai Pohon Cinta Pohuwato Jadi Surga Kuliner Saat Malam Hari

25/01/2026

Setahun Beroperasi, Judi Togel di Pohuwato Akhirnya Terbongkar

24/01/2026

Bupati Saipul Dampingi Pangdam XIII/Merdeka Tinjau Program Cetak Sawah

23/01/2026

Pangdam XIII/Merdeka Kunjungan Kerja ke Pohuwato, Fokus Tinjau Program Cetak Sawah

23/01/2026

Investor Korea Selatan Lirik Sektor Peternakan di Pohuwato

22/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Minggu, 1 Februari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Diduga KDRT, Seorang Istri di Pohuwato Laporkan Suaminya ke Polisi

Christoffel by Christoffel
22/01/2025
in Hukum
0
64
SHARES
336
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) kembali mencuat di Kabupaten Pohuwato. Seorang ibu rumah tangga berinisial IM asal Desa Karya Baru, Kecamatan Dengilo, melaporkan suaminya, CL, ke Polres Pohuwato atas dugaan tindakan KDRT yang dialaminya pada Minggu (19/01/2025).

IM mengungkapkan bahwa tindak kekerasan tersebut bermula dari perselisihan rumah tangga yang dipicu oleh dugaan perselingkuhan suami.

“Saya pernah memergoki suami di salah satu penginapan di Kecamatan Paguat. Sejak saat itu, hubungan kami terus memburuk,” kata IM, usai menjalani pemeriksaan di Polres Pohuwato, Rabu (22/01/2025) dini hari.

Menurut IM, insiden terakhir terjadi saat suaminya meminta keterangan mengenai sisa tabungan rumah tangga. Ketika IM mencoba menjelaskan, pertengkaran memanas. Sang suami diduga mencekik dan mendorong IM hingga terjatuh.

ADVERTISEMENT

Tak berhenti di situ, CL juga mengambil senjata tajam (sajam) dan merusak perabotan rumah.

Baca Juga

Sinergi Aparat dan Warga, Pelaku Asusila di Pohuwato Akhirnya Tertangkap

Modus Licik! ‘Minyakita’ Subsidi Dioplos dan Dijual Mahal, Pemilik Toko di Boalemo Jadi Tersangka

Satu Excavator, Dua Pria, dan Operasi Tengah Malam, Ini Fakta Lengkap Penggerebekan PETI

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Saat saya terjatuh, suami mengambil sajam dan menebas lemari serta mematahkan sapu. Saya langsung lari keluar rumah untuk menyelamatkan diri,” ungkap IM.

Meski sudah berusaha untuk berbicara baik-baik dengan suaminya, IM mengaku tidak mendapat tanggapan positif.

Bahkan, katanya, di hari peringatan 100 hari kepergian anak mereka, IM berharap CL dapat hadir untuk mendoakan bersama, tetapi harapan itu pupus.

“Setelah doa bersama, saya kembali ke rumah. Suami sudah marah-marah dan meminta saya keluar dari rumah. Tidak ada rasa bersalah darinya,” ujar IM.

Ujungnya, IM pun telah melaporkan kejadian ini ke pihak kepolisian dan menjalani visum di RS Bumi Panua Pohuwato.

Ibu asal Desa Soginti Kecamatan Paguat ini berharap keadilan dapat ditegakkan dan dukungan dari berbagai pihak, termasuk Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, dapat membantu mengatasi kasus ini demi melindungi korban dan menciptakan lingkungan keluarga yang aman.

Tags: Diduga KDRTLaporkan Suaminya ke PolisiSeorang Istri di Pohuwato
Share26SendTweet16
Previous Post

Lewat Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektare, Pohuwato Siap Jadi Pelopor Ketahanan Pangan

Next Post

Pemkab Pohuwato Mantapkan Persiapan Isra Mikraj, Nisfu Sya’ban, dan Amalia Ramadan 2025

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Hukum

Heboh ARM Ditangkap, Warga Pohuwato Tantang Polisi Jelaskan ‘Ketimpangan’ Penegakan Hukum

20/11/2025
107
Hukum

Kurang dari 24 Jam, 2 Pelaku Curanmor Ditangkap Tim Resmob Polda Gorontalo

21/08/2025
70
Hukum

Khawatir Desa Bulangita Terancam Banjir, Kades Fendi Diange Bertindak Laporkan PETI ke Aparat

15/09/2024
106
Hukum

Sinergi Aparat dan Warga, Pelaku Asusila di Pohuwato Akhirnya Tertangkap

02/12/2024
141
Hukum

Kapolri Listyo Sigit: Dana Penipuan dan Judi Online Harus Dicegah Mengalir ke Luar Negeri

08/05/2025
69
Hukum

PETI Potabo Bawa Petaka, Pemilik Lokasi Kabur, LSM Pohuwato Watch: Tetapkan DPO Saja!

13/07/2025
320
Next Post

Pemkab Pohuwato Mantapkan Persiapan Isra Mikraj, Nisfu Sya’ban, dan Amalia Ramadan 2025

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM (Perindagkop UKM) Pohuwato, Ibrahim Kiraman. (Sumber Foto: FB)

Polemik Retail 24 Jam Makin Panas, Kadis Perindagkop Pohuwato Sebut Hanya Sampai Jam 11

30/01/2026

Usai Bela Petani di DPRD Pohuwato, YR Team Tancap Gas Pacu Normalisasi

30/01/2026
Salah satu retail Alfamart yang buka 1 × 24 jam, di Kecamatan Duhiada'a (Foto: Istimewa)

UMKM Pohuwato Protes Retail Buka 24 Jam, Minta Bupati Cabut Izin Operasional

29/01/2026

Saat Petani Terpuruk Akibat Lumpur Tambang, Yosar Ruiba Jadi Satu-satunya Penambang yang Berani Membela

28/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM (Perindagkop UKM) Pohuwato, Ibrahim Kiraman. (Sumber Foto: FB)

Polemik Retail 24 Jam Makin Panas, Kadis Perindagkop Pohuwato Sebut Hanya Sampai Jam 11

30/01/2026

Usai Bela Petani di DPRD Pohuwato, YR Team Tancap Gas Pacu Normalisasi

30/01/2026
Salah satu retail Alfamart yang buka 1 × 24 jam, di Kecamatan Duhiada'a (Foto: Istimewa)

UMKM Pohuwato Protes Retail Buka 24 Jam, Minta Bupati Cabut Izin Operasional

29/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Polemik Retail 24 Jam Makin Panas, Kadis Perindagkop Pohuwato Sebut Hanya Sampai Jam 11
  • Usai Bela Petani di DPRD Pohuwato, YR Team Tancap Gas Pacu Normalisasi
  • UMKM Pohuwato Protes Retail Buka 24 Jam, Minta Bupati Cabut Izin Operasional

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.