• Latest
  • Trending
Gambar Default

Petani di Pohuwato Cemas, Dana READSI TKDD Tak Kunjung Cair

19/08/2024
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Pemkab Pohuwato Peringati Isra Mikraj 1447 H, Tradisi Meeraji Tetap Dilestarikan

15/01/2026

Pasar Rakyat Marisa Mendadak Sepi Usai Penertiban Tambang, Pedagang Mengeluh Omzet Anjlok

14/01/2026

Sinergi Polri dan Pani Gold Mine, Samsat Drive Thru Pohuwato Resmi Diluncurkan

14/01/2026

Efisiensi Anggaran Berdampak, Pemkab Pohuwato Upayakan Penyesuaian Pinjaman ke PT SMI

14/01/2026

Alhamdulillah, Anggaran Kantor Bupati Pohuwato Tak Terdampak Efisiensi, Rp43 Miliar Aman

13/01/2026
Foto: Anak Cucu Penambang Pohuwato, Yopi Y. Latif

Keras, Anak Cucu Penambang Pohuwato Nilai Statemen Kapolda Gorontalo Bisa Picu Ketegangan

13/01/2026

Kata Kapolda Gorontalo: PETI Jadi Penyebab Banjir Bandang Hulawa Pohuwato

13/01/2026
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Senin, 19 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Petani di Pohuwato Cemas, Dana READSI TKDD Tak Kunjung Cair

redaksi by redaksi
19/08/2024
in Daerah
0
Gambar Default
11
SHARES
59
VIEWS

 

seputarpohuwato.com, MARISA – Penyaluran Dana Transfer Keuangan Daerah ke Desa (TKDD) yang ditujukan untuk mendukung kelompok tani di berbagai desa di Kabupaten Pohuwato mengalami penundaan. Hingga kini, dana yang sangat dibutuhkan para petani tersebut belum juga direalisasikan, menimbulkan keresahan di kalangan penerima manfaat.

Baca Juga

Buka Workshop BPD se-Pohuwato, Wabup Iwan: Masalah Desa Harus Diselesaikan Bersama BPD dan Kades

BPJS Ketenagakerjaan Gorontalo Sambut Kunjungan Legislator Panua, Bahas Regulasi Perlindungan Pekerja di Pohuwato

Saipul Mbuinga dan Iwan Adam Siap Dilantik, Ikuti Gladi di Monas

Salah seorang petani yang tidak ingin disebutkan namanya, didampingi oleh seorang anggota LSM, mengungkapkan kekecewaannya.

ADVERTISEMENT

“Penyaluran dana TKDD ini belum kami terima. Padahal, kami sangat membutuhkan dana ini untuk melanjutkan kegiatan pertanian”, ujar keduanya, kepada awak media, Senin (19/08/2024).

Berdasarkan informasi yang diperoleh, beberapa kelompok tani sudah memiliki dana talangan sebesar 50 persen di rekening mereka, hanya menunggu transfer dana dari Dinas Pertanian dengan total Rp 80 juta per kelompok. Namun, hingga kini, baru satu kelompok di satu desa yang menerima transfer dana tersebut.

Program READSI (Rural Empowerment and Agricultural Development Scaling-Up Initiative) yang mencakup 6 kecamatan di Pohuwato, melibatkan 126 kelompok dengan total 3.150 orang kelompok tani. Setiap desa terdiri dari 7 kelompok tani dengan anggota sebanyak 25 orang per kelompok.

“Kasihan, ada ribuan petani yang bergantung pada dana ini. Kami berharap dana ini segera masuk ke rekening kelompok tani yang sudah memenuhi syarat dan proses penyaluran dana bisa segera selesai”, harapnya.

Penundaan ini pun dikhawatirkan akan berdampak negatif pada kegiatan pertanian di desa-desa, mengingat pentingnya dana TKDD bagi keberlangsungan sektor pertanian di daerah tersebut.

Menanggapi situasi ini, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pohuwato, melalui Kepala Bidang Penyuluhan, Punguanta Pande, menjelaskan bahwa pihaknya masih menunggu pengajuan proposal dari beberapa kelompok tani.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Jangan sampai kelompok tani yang dilaporkan pendampingnya ada, tapi proposalnya belum masuk ke kami”, ujar Punguanta.

Ia mengungkapkan, di Desa Iloheluma, 3 kelompok tani sudah menerima dana, namun masih ada satu kelompok lagi yang belum menyerahkan proposal. Selain itu, di Desa Tirto Asri, masih ada 3 kelompok yang belum mengajukan proposal.

“Saya sudah berkali-kali menghubungi pendamping program untuk menanyakan kapan proposal akan masuk. Program ini memiliki batas waktu. Jika tidak terealisasi, dana akan hangus, dan kita akan rugi. Sudah diberi dana, tapi tidak dimanfaatkan”, tegasnya.

Share4SendTweet3
Previous Post

Corvette: Anticipated Car Delayed Thanks To Electrical Issue

Next Post

Kebersamaan Pemdes Teratai di HUT RI ke-79, Kompak Kenakan Pakaian Adat Gorontalo

redaksi

redaksi

RelatedPosts

Daerah

Mohammad Huntoyungo Serahkan Jabatan Plt Kadis Perhubungan Pohuwato ke Herdi Poha

03/01/2025
213
Daerah

Untuk Optimalkan Program JKN 2025, Pemkab Pohuwato Teken Nota Kesepakatan dengan BPJS Kesehatan

16/12/2024
78
Daerah

Pemda Pohuwato Ajukan Dukungan Dokter Spesialis Anestesi dan Anak ke Unsrat Manado

19/08/2025
119
Daerah

Cerita Kepedulian dari Desa Tuweya, Iwan Adam dan Malam Tanpa Bantal

22/06/2025
155
Daerah

Upacara Rutin Senin di Makorem 133/NW, Kolonel Louis Ferdinan Ingatkan Tanggung Jawab Prajurit

21/07/2025
70
Gambar Default
Daerah

Pemkab Pohuwato Bentuk Kepanitiaan HUT ke-79 RI Tahun 2024, Dipimpin Sekda Iskandar Datau

18/07/2024
58
Next Post
Gambar Default

Kebersamaan Pemdes Teratai di HUT RI ke-79, Kompak Kenakan Pakaian Adat Gorontalo

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa
  • Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini
  • Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.