• Latest
  • Trending

Kapolda Gorontalo Irjen Pudji Prasetijanto Hadi Pimpin Sertijab, Pejabat Baru Diminta Segera Beradaptasi

08/01/2025

Hari Asyura, Pemkab Pohuwato dan Lembaga Adat Gelar Doa Bersama untuk Daerah

05/07/2025

Pekerjanya Tewas Saat Alat Berat Beroperasi di Tambang Petabo, LAHAM Pohuwato Minta Jay Umuri Ditangkap

05/07/2025

Dari Kopassus ke Kodam Diponegoro, Ini Rekam Jejak Mayjen TNI Achiruddin

05/07/2025

Tambang PETI Petabo Pohuwato Telan Korban Lagi, Warga Sebut Lokasi Milik Pelaku Usaha…

05/07/2025

Paskibraka Pohuwato 2025 Diumumkan, Ini Daftar 30 Siswa yang Lolos Seleksi

04/07/2025

Kiraman Ingin UMKM Pohuwato Naik Kelas, Disperindagkop Buka Jalan ke Alfamart untuk Produk Lokal Masuk Ritel

04/07/2025

Menjaga Marwah Jurnalisme: Wartawan Tak Bisa Rangkap Jabatan, Apalagi ASN

04/07/2025

Wina Armada Sukardi: Jurnalis, Guru, dan Penjaga Marwah Pers

03/07/2025

Bahas Sinergi Pembangunan Daerah, Wabup Iwan Adam Hadiri Munas I Aswakada di Yogyakarta

03/07/2025

Era Baru IKAL Lemhanas Gorontalo Dimulai, Kolonel Louis Ferdinan Sampaikan Pesan Kebangsaan

02/07/2025

Korps Raport di Mabes Polri, Jenderal Listyo Sigit Prabowo Promosikan 3 Irjen dan 87 Kombes

02/07/2025

Tuntaskan Janji ke Warga, Saipul Mbuinga Perjuangkan Pembangunan Kembali Kantor Bupati dan Jalan Desa di DPR RI

02/07/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Minggu, 6 Juli, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Kapolda Gorontalo Irjen Pudji Prasetijanto Hadi Pimpin Sertijab, Pejabat Baru Diminta Segera Beradaptasi

Christoffel by Christoffel
08/01/2025
in Daerah, Entertainment
0
21
SHARES
108
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Kapolda Gorontalo, Irjen Pol. Drs. Pudji Prasetijanto Hadi, M.H., memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) sejumlah pejabat utama Polda Gorontalo di Aula Ditlantas Gorontalo, Rabu (08/01/2025). Acara ini dihadiri oleh jajaran pejabat lama dan baru, Pejabat Utama (PJU), serta Kapolres se-Polda Gorontalo.

Dalam sambutannya, Kapolda menegaskan bahwa rotasi jabatan di tubuh Polri merupakan bagian dari dinamika organisasi untuk meningkatkan efektivitas dan profesionalisme dalam pelayanan kepada masyarakat.

Baca Juga

Ketua Mabicab Kukuhkan Pengurus dan LPK Kwarcab Pramuka Pohuwato Masa Bakti 2024–2029

Korem 133/NW Gelar RAT Primkop Kartika Barakati Jaya, Kapten Chk Soewito Ishak Terpilih Jadi Ketua

Operasi Patuh Otanaha 2024, Kasat Lantas Polres Pohuwato Bagikan Helm Gratis

“Rotasi jabatan ini adalah bagian dari upaya penyegaran organisasi dan peningkatan kinerja. Kami berharap para pejabat baru dapat membawa semangat baru, inovasi, serta langkah-langkah strategis untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Gorontalo,” ujar Kapolda.

ADVERTISEMENT

Kapolda juga menyampaikan apresiasi kepada pejabat lama atas dedikasi dan pengabdian selama bertugas di Polda Gorontalo. Kepada pejabat baru, ia menekankan pentingnya adaptasi cepat dan kesinambungan program kerja yang telah berjalan dengan baik.

Berikut daftar pejabat yang mengalami rotasi:

1. Karolog Polda Gorontalo: Kombes Pol Wahyu Tri Cahyono, S.I.K., digantikan oleh Kombes Pol Gunarko, S.I.K., M.Si., sebelumnya Kasubbagsismet Bagjiansis Rojianstra Slog Polri.
2. Dirreskrimum Polda Gorontalo: Kombes Pol Nur Santiko, S.I.K., M.H., digantikan oleh Kombes Pol Yos Guntur Yudi Fauris Susanto, S.H., S.I.K., M.H., sebelumnya Analis Kebijakan Madya Bidang Pidnarkoba Bareskrim Polri.
3. Dirlantas Polda Gorontalo: Kombes Pol Mariochristy Panca Sakti Siregar, S.I.K., M.H., digantikan oleh Kombes Pol Lukman Cahyono, S.I.K., M.H., sebelumnya Wadir Lantas Polda Jawa Timur.
4. Kabiddokkes Polda Gorontalo: Kombes Pol dr. Moch. Toto Sugiharto, Sp.BM., M.A.R.S., digantikan oleh Kombes Pol dr. Mintarya Suryanto, M.M., sebelumnya Kabiddokkes Polda Maluku Utara.
5. Dirreskrimsus Polda Gorontalo: Kombes Pol Taufan Dirgantoro, S.I.K., M.H., digantikan oleh Kombes Pol Dr. Maruly Pardede, S.H., S.I.K., M.H., sebelumnya Wadirreskrimsus Polda Jawa Barat.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kapolda mengatakan pentingnya kesinambungan tugas dan tanggung jawab. Ia berharap pejabat baru segera menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja serta memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat.

“Tugas utama kita adalah memastikan pelayanan publik berjalan efektif dan transparan, sejalan dengan visi Polri Presisi,” tegasnya.

Upacara sertijab diakhiri dengan penandatanganan berita acara serah terima jabatan serta pemberian ucapan selamat kepada para pejabat lama dan baru.

Tags: Irjen Pudji Prasetijanto HadiKapolda GorontaloPejabat Baru Diminta Segera BeradaptasiPimpin Sertijab
Share8SendTweet5
Previous Post

Warga Sandalan Curhat ke Syarif Mbuinga, Air Bersih Mahal dan Sulit Didapat

Next Post

Kades Bulangita dan Teratai Kompak Bantah Tuduhan Terima Fee PETI

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Bupati Saipul Mbuinga Sambut Kapolda Gorontalo Baru, Siap Bersinergi Jaga Keamanan Daerah

20/03/2025
74
Gambar Default
Daerah

Saipul Mbuinga Iwan Adam Resmi Dapatkan Dukungan Gerindra-Nasdem untuk Pilkada Pohuwato 2024

27/07/2024
59
Daerah

Bupati Saipul Mbuinga Komitmen Bantu Pengobatan Ibrahim Adzriel Rafif Kurune Hingga Tuntas

31/01/2025
223
Daerah

Jalur Lintas Sulawesi Jadi Perhatian, Kapolres AKBP Busroni Temui Bupati Saipul Mbuinga

26/03/2025
68
Daerah

160 Personel Polri dan 5 PNS Polda Gorontalo Naik Pangkat, Ini Pesan Kapolda

31/12/2024
76
Gambar Default
Daerah

Letkol Inf Manashe Lomo Jabat Danyonif 713, Letkol Inf Ambariyantomo Naik Jadi Dansecaba Rindam XIII/Merdeka

19/09/2024
58
Next Post

Kades Bulangita dan Teratai Kompak Bantah Tuduhan Terima Fee PETI

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025

Sengketa Lahan Berujung Penganiayaan, Oknum Kepala Desa di Pohuwato Diduga Lakukan Kekerasan

30/01/2025

Kodim 1313 Pohuwato Hentikan Aktivitas Alat Berat di Lokasi PETI Bulangita

01/02/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0

Hari Asyura, Pemkab Pohuwato dan Lembaga Adat Gelar Doa Bersama untuk Daerah

05/07/2025

Pekerjanya Tewas Saat Alat Berat Beroperasi di Tambang Petabo, LAHAM Pohuwato Minta Jay Umuri Ditangkap

05/07/2025

Dari Kopassus ke Kodam Diponegoro, Ini Rekam Jejak Mayjen TNI Achiruddin

05/07/2025

Tambang PETI Petabo Pohuwato Telan Korban Lagi, Warga Sebut Lokasi Milik Pelaku Usaha…

05/07/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

Hari Asyura, Pemkab Pohuwato dan Lembaga Adat Gelar Doa Bersama untuk Daerah

05/07/2025

Pekerjanya Tewas Saat Alat Berat Beroperasi di Tambang Petabo, LAHAM Pohuwato Minta Jay Umuri Ditangkap

05/07/2025

Dari Kopassus ke Kodam Diponegoro, Ini Rekam Jejak Mayjen TNI Achiruddin

05/07/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Hari Asyura, Pemkab Pohuwato dan Lembaga Adat Gelar Doa Bersama untuk Daerah
  • Pekerjanya Tewas Saat Alat Berat Beroperasi di Tambang Petabo, LAHAM Pohuwato Minta Jay Umuri Ditangkap
  • Dari Kopassus ke Kodam Diponegoro, Ini Rekam Jejak Mayjen TNI Achiruddin

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.