• Latest
  • Trending
Gambar Default

Hadiri Prosesi Perkabungan Camat Lemito Herman Harun: Plt. Bupati Pohuwato Suharsi Igirisa Sampaikan Belasungkawa

03/10/2024
YR Team terus menggenjot pengerukan sungai Desa Hulawa pasca banjir melanda wilayah tersebut

Cegah Banjir Susulan, YR Team Inisiatif Lakukan Normalisasi Sungai Desa Hulawa

02/01/2026

Merdeka Gold Resources Bantu Perbaikan Pipa Air Minum

01/01/2026

Korban Banjir Hulawa Terima Bantuan Rp100 Juta dari Pemkot Gorontalo

01/01/2026

Dari Doa hingga Harapan, Pohuwato Pilih Jalan Spiritual Sambut Tahun Baru 2026

31/12/2025

Tanggul Sungai Hulawa Rawan Banjir, BWSS II Akan Tambah Tinggi 1,5 Meter

31/12/2025

Banjir Rendam Hulawa, Warga Pertanyakan Uang Palang Rp2 Juta per Alat yang Katanya untuk Pengerukan

30/12/2025

Cerita Warga di Balik Banjir Bandang Hulawa yang Ditinjau Bupati Pohuwato, “Kami Tak Sempat Apa-apa”

30/12/2025

Hujan Deras Picu Banjir di Hulawa, Kodim 1313/Pohuwato Turun Tangan Bantu Warga

30/12/2025
Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka, Brigjen TNI Saptono Syiwarudi, saat meninjau progres perluasan area tanam melalui program Cetak Sawah di Desa Molotohu Selatan, Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato, Senin (29/12/2025).

TNI Kawal Program Cetak Sawah, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Turun Langsung ke Desa Molotohu Selatan

29/12/2025

Rakernas PJS 2025 Hasilkan Tiga Pedoman Strategis, Mantap Menuju Konstituen Dewan Pers 2026

29/12/2025
Jama'ah Umroh Naba Tour PT. Nur Assyifa Berkah

Dari Pohuwato ke Baitullah, 157 Jamaah Umroh Diberangkatkan Naba Tour Jelang Tahun Baru

27/12/2025

Situasi Pos Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Pohuwato Terpantau Aman dan Kondusif

25/12/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Sabtu, 3 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Hadiri Prosesi Perkabungan Camat Lemito Herman Harun: Plt. Bupati Pohuwato Suharsi Igirisa Sampaikan Belasungkawa

redaksi by redaksi
03/10/2024
in Daerah
0
Gambar Default
11
SHARES
58
VIEWS

seputarpohuwato.com, LEMITO – Pelaksana Tugas (Plt.) Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa, turut hadir dalam prosesi perkabungan atas meninggalnya Camat Lemito, Almarhum Herman Ahmad Harun, di rumah duka yang terletak di Desa Wanggarasi Barat, Kecamatan Lemito, Kamis (03/10/2024).

Almarhum yang sebelumnya menjabat sebagai Camat Wanggarasi, menghembuskan nafas terakhirnya pada Rabu, 2 Oktober 2024, usai menunaikan salat Maghrib akibat sakit yang dideritanya.

Baca Juga

Diresmikan Wabup Iwan Adam, Puskesmas Motolohu Diharapkan Jadi RS Tipe D

Profil Lengkap Hj. Elan Mohi, Camat Baru Wanggarasi yang Berpengalaman di Bidang Keuangan

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

Dalam prosesi tersebut, almarhum diberikan penghormatan berupa gelar adat oleh pemangku adat Pohuwato dan pemangku adat Kecamatan Lemito, sebagai bentuk penghormatan terakhir kepada sosok yang telah banyak berjasa bagi daerah tersebut.

Di tengah suasana duka, Suharsi Igirisa menyampaikan rasa belasungkawa yang mendalam kepada keluarga yang ditinggalkan. Ia mengenang almarhum sebagai sosok pemimpin yang memiliki dedikasi tinggi dalam melayani masyarakat.

“Almarhum Herman Harun adalah seorang pemimpin yang berdedikasi tinggi dalam pengabdiannya kepada masyarakat Lemito. Kepergian beliau meninggalkan duka yang mendalam bagi kita semua, terutama masyarakat yang telah merasakan kontribusi nyata beliau dalam memajukan daerah ini,” ungkap Suharsi.

Suharsi juga menambahkan bahwa jasa-jasa almarhum, baik saat menjabat sebagai Camat Lemito maupun sebelumnya di Wanggarasi, akan selalu dikenang.

ADVERTISEMENT

“Kita akan selalu mengingat beliau sebagai pemimpin yang penuh kasih dan pengabdian, terutama karena beliau bertugas sejak Pohuwato masih dalam tahap awal pembentukan. Semoga amal ibadah beliau diterima di sisi Allah SWT, dilapangkan kuburnya, dan mendapatkan tempat terbaik di sisi-Nya,” lanjut Suharsi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Selain itu, Suharsi memberikan pesan kepada keluarga almarhum, khususnya istri dan anak-anaknya, agar tabah dalam menghadapi cobaan ini. “Ajal adalah rahasia Allah. Kita harus ikhlas dan tabah menerima kenyataan ini. Doa dari kita semua, terutama dari anak-anaknya, sangat dinantikan oleh almarhum,” tutupnya.

Acara perkabungan ini turut dihadiri oleh Sekda Pohuwato, Iskandar Datau, sejumlah pejabat pemerintah daerah, para camat, serta tokoh masyarakat lainnya, termasuk Saipul A. Mbuinga dan Amin Haras. Jajaran pemerintah Kecamatan Lemito dan masyarakat setempat juga hadir untuk memberikan penghormatan terakhir kepada almarhum Herman Harun.

Prosesi perkabungan kemudian diakhiri dengan salat jenazah di Masjid Al Amanah dan pengantaran jenazah ke tempat peristirahatan terakhirnya di pemakaman keluarga yang terletak di Desa Wanggarasi Barat.

Share4SendTweet3
Previous Post

Pemkab Pohuwato Pacu Peningkatan PAD dan Pelayanan Publik di Triwulan Keempat

Next Post

Plt Bupati Suharsi Igirisa: Pohuwato Bersholawat untuk Rahmat dan Hidayah

redaksi

redaksi

RelatedPosts

Konferensi Cabang (Konfercab) V PGRI Wonggarasi yang digelar di Aula SMP Negeri 2 Wanggarasi, belum lama ini (Foto: Coleng)
Daerah

PGRI Wanggarasi Punya Ketua Baru, Ini Penggantinya

07/11/2025
110
Daerah

Wakapolda Brigjen Pol Simzon Zet Ringu Ikuti Panen Raya Jagung Serentak dan Ground Breaking Gudang Penyimpanan Secara Virtual

05/06/2025
68
Daerah

TMMD ke-124 di Gorontalo Utara Resmi Ditutup, Pangdam XIII/Merdeka: Bukti Nyata Kemanunggalan TNI dan Rakyat

04/06/2025
83
Gambar Default
Daerah

Kapolda Irjen Pol Pudji Prasetijanto Hadi Buka Pendidikan Bintara Polri Gelombang II Tahun 2024

23/07/2024
59
Daerah

Tak Bisa Dibiarkan, Ujaran Kebencian Gus Fuad Dikecam Keras di Pohuwato, Abnaul Khairaat Datangi Polres

29/03/2025
322
Daerah

Lewat Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektare, Pohuwato Siap Jadi Pelopor Ketahanan Pangan

21/01/2025
94
Next Post
Gambar Default

Plt Bupati Suharsi Igirisa: Pohuwato Bersholawat untuk Rahmat dan Hidayah

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
YR Team terus menggenjot pengerukan sungai Desa Hulawa pasca banjir melanda wilayah tersebut

Cegah Banjir Susulan, YR Team Inisiatif Lakukan Normalisasi Sungai Desa Hulawa

02/01/2026

Merdeka Gold Resources Bantu Perbaikan Pipa Air Minum

01/01/2026

Korban Banjir Hulawa Terima Bantuan Rp100 Juta dari Pemkot Gorontalo

01/01/2026

Dari Doa hingga Harapan, Pohuwato Pilih Jalan Spiritual Sambut Tahun Baru 2026

31/12/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

YR Team terus menggenjot pengerukan sungai Desa Hulawa pasca banjir melanda wilayah tersebut

Cegah Banjir Susulan, YR Team Inisiatif Lakukan Normalisasi Sungai Desa Hulawa

02/01/2026

Merdeka Gold Resources Bantu Perbaikan Pipa Air Minum

01/01/2026

Korban Banjir Hulawa Terima Bantuan Rp100 Juta dari Pemkot Gorontalo

01/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Cegah Banjir Susulan, YR Team Inisiatif Lakukan Normalisasi Sungai Desa Hulawa
  • Merdeka Gold Resources Bantu Perbaikan Pipa Air Minum
  • Korban Banjir Hulawa Terima Bantuan Rp100 Juta dari Pemkot Gorontalo

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.