• Latest
  • Trending

Direktur RSUD Bumi Panua Pastikan Pemeriksaan Kejati Gorontalo Sesuai Prosedur

01/11/2024

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Pemkab Pohuwato Peringati Isra Mikraj 1447 H, Tradisi Meeraji Tetap Dilestarikan

15/01/2026

Pasar Rakyat Marisa Mendadak Sepi Usai Penertiban Tambang, Pedagang Mengeluh Omzet Anjlok

14/01/2026

Sinergi Polri dan Pani Gold Mine, Samsat Drive Thru Pohuwato Resmi Diluncurkan

14/01/2026

Efisiensi Anggaran Berdampak, Pemkab Pohuwato Upayakan Penyesuaian Pinjaman ke PT SMI

14/01/2026

Alhamdulillah, Anggaran Kantor Bupati Pohuwato Tak Terdampak Efisiensi, Rp43 Miliar Aman

13/01/2026
Foto: Anak Cucu Penambang Pohuwato, Yopi Y. Latif

Keras, Anak Cucu Penambang Pohuwato Nilai Statemen Kapolda Gorontalo Bisa Picu Ketegangan

13/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Selasa, 20 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Direktur RSUD Bumi Panua Pastikan Pemeriksaan Kejati Gorontalo Sesuai Prosedur

Christoffel by Christoffel
01/11/2024
in Daerah
0
37
SHARES
194
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Direktur RSUD Bumi Panua, dr. Yenny Ahmad, dengan tegas mengatakan tidak ada penggeledahan oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Gorontalo di rumah sakit yang dipimpinnya.

Menurut dr. Yenny, kehadiran tim Kejati pada Jumat (01/11/2024) hanyalah bagian dari pemeriksaan terkait laporan masyarakat, bukan penggeledahan seperti berita yang beredar.

“Ini hanya pemeriksaan biasa, bukan penggeledahan. Kami terbuka, tidak ada yang kami sembunyikan,” ujar dr. Yenny kepada SeputarPohuwato.com, usai pemeriksaan selesai.

ADVERTISEMENT

Ia pun memastikan pihaknya bersikap kooperatif dan memfasilitasi tim pemeriksa Kejati Gorontalo, memberikan akses penuh kepada tim untuk melakukan pemeriksaan sesuai prosedur.

“Kami sediakan dokumen yang dibutuhkan dan mendampingi selama prosesnya. Semoga ini segera selesai dan semuanya menjadi jelas,” lanjutnya.

Sebelumnya, tim dari Kejati Gorontalo tiba di RSUD Bumi Panua sekitar pukul 13.39 WITA untuk menindaklanjuti laporan dugaan penyalahgunaan anggaran. Tim terlihat memasuki ruang direktur serta memeriksa sejumlah fasilitas, termasuk AC, kendaraan dinas, ambulans, dan dokumen lainnya.

Baca Juga

Antusiasme Warga Membludak, Pantai Pohon Cinta Jadi Primadona di Pergantian Malam Tahun Baru 2025

Meriah dan Sportif, Kejuaraan Menembak Warnai Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Gorontalo

Tokoh Masyarakat ini Diperiksa Kejati Gorontalo, Buntut Kasus Dugaan TPK PETI di Pohuwato

Seorang anggota tim yang tidak ingin disebut namanya menyatakan kedatangan mereka adalah bagian dari verifikasi laporan masyarakat.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Kami datang untuk menindaklanjuti laporan, termasuk dengan memeriksa fasilitas dan dokumen terkait,” ujarnya.

Meski demikian, anggota tim tersebut enggan memberikan keterangan lebih lanjut terkait temuan ataupun bukti yang diperiksa, dengan alasan penyelidikan masih berjalan.

“Nanti ketua tim yang akan memberikan penjelasan lebih detail,” tambahnya.

Tags: Dokumen dan Aset RSUD Bumi Panua DiperiksaKejati GorontaloRSUD Bumi PanuaRSUD Bumi Panua Diperiksa Kejati Gorontalo
Share15SendTweet9
Previous Post

Babinsa 1313-02 Marisa Bersama Tim Gabungan Gerak Cepat Padamkan Kebakaran Besar di Pohuwato

Next Post

Sebagai Anggota DPD RI, Syarif Mbuinga Disambut Hangat Pemda dan Forkopimda Pohuwato

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Niat Berbagi! Penambang dan Karang Taruna Gelar Jum’at Berkah, 60 Warga Buntulia Tengah dan Sipatana Terima Bantuan

10/01/2025
172
Daerah

Bupati Saipul Beri Pesan Natal di GPdI Mawar Saron Marisa: Moderasi Beragama Kunci Harmoni di Tengah Keberagaman

06/12/2024
130
Daerah

Libatkan UKM Lokal, Baznas Pohuwato Kembali Salurkan 1500 Makanan Siap Saji untuk Bantu Korban Banjir

16/12/2024
92
Daerah

Pecah Bintang! Ini Daftar 9 Kombes Pol yang Dipromosikan Jadi Brigjen oleh Kapolri

27/06/2025
206
Gambar Default
Daerah

Laskar Macan Asia Kecam Bawaslu Pohuwato atas Dugaan Lolosnya Terpidana Jadi Panwascam

23/09/2024
67
Gambar Default
Daerah

Kepengurusan PWRI Kabupaten Pohuwato Dikukuhkan: Jadi Catatan Sejarah yang Berharga

15/08/2024
60
Next Post

Sebagai Anggota DPD RI, Syarif Mbuinga Disambut Hangat Pemda dan Forkopimda Pohuwato

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial
  • Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah
  • Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.