• Latest
  • Trending

Demi Infrastruktur, Bupati Saipul Mbuinga Upayakan Realisasi Proyek Inpres Jalan Daerah

07/03/2025
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Pemkab Pohuwato Peringati Isra Mikraj 1447 H, Tradisi Meeraji Tetap Dilestarikan

15/01/2026

Pasar Rakyat Marisa Mendadak Sepi Usai Penertiban Tambang, Pedagang Mengeluh Omzet Anjlok

14/01/2026

Sinergi Polri dan Pani Gold Mine, Samsat Drive Thru Pohuwato Resmi Diluncurkan

14/01/2026

Efisiensi Anggaran Berdampak, Pemkab Pohuwato Upayakan Penyesuaian Pinjaman ke PT SMI

14/01/2026

Alhamdulillah, Anggaran Kantor Bupati Pohuwato Tak Terdampak Efisiensi, Rp43 Miliar Aman

13/01/2026
Foto: Anak Cucu Penambang Pohuwato, Yopi Y. Latif

Keras, Anak Cucu Penambang Pohuwato Nilai Statemen Kapolda Gorontalo Bisa Picu Ketegangan

13/01/2026

Kata Kapolda Gorontalo: PETI Jadi Penyebab Banjir Bandang Hulawa Pohuwato

13/01/2026
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Senin, 19 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Demi Infrastruktur, Bupati Saipul Mbuinga Upayakan Realisasi Proyek Inpres Jalan Daerah

Christoffel by Christoffel
07/03/2025
in Daerah
0
12
SHARES
65
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Pemda Pohuwato kini terus berupaya mencari solusi agar pembangunan jalan daerah tetap berjalan meskipun ada kendala anggaran.

Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, Jum’at (07/03/2025), melakukan koordinasi terkait usulan Inpres Jalan Daerah (IJD) di Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Gorontalo.

Dalam pertemuan itu, Bupati didampingi oleh Kabid Bina Marga Dinas PUPR Pohuwato, Syarif Idrus, sekaligus bersilaturahmi dengan Kepala BPJN Gorontalo yang baru dilantik, Elsa Putra Friandi.

ADVERTISEMENT

Dalam pertemuan tersebut, Elsa Putra Friandi menjelaskan bahwa pihaknya masih menunggu kebijakan baru dari pemerintah pusat, khususnya dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), terkait usulan pembangunan dua ruas jalan yang diajukan oleh Pemda Pohuwato.

Menurutnya, efisiensi anggaran yang dilakukan saat ini membuat realisasi proyek harus menunggu keputusan lebih lanjut.

Bupati Saipul mengatakan bahwa pembangunan jalan melalui program IJD ini sangat penting karena akan menghubungkan warga di dua kecamatan berbeda.

Ruas jalan yang diusulkan adalah Desa Molamahu – Desa Huta Moputi, di Kecamatan Dengilo dan Desa Ayula – Desa Panca Karsa 1, Kecamatan Taluditi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Pekerjaan jalan ini sudah menjadi janji kami kepada masyarakat dan telah disosialisasikan sejak lama. Seharusnya proyek ini sudah berjalan tahun lalu, tetapi terkendala keterbatasan anggaran. Sekarang, dengan adanya efisiensi anggaran, harapan masyarakat di empat kecamatan masih belum terpenuhi,” ujar Saipul.

Sebagai bentuk keseriusan, Bupati Saipul berencana menemui Komisi V DPR RI guna memperjuangkan realisasi proyek IJD ini. Ia berharap upaya tersebut dapat mempercepat persetujuan anggaran agar pembangunan jalan segera terealisasi demi kesejahteraan masyarakat Pohuwato.

Kabid Bina Marga, Syarif Idrus, menambahkan bahwa dua ruas jalan yang diusulkan, yakni Molamahu-Huta Moputi (menghubungkan Kecamatan Paguat dan Dengilo) serta Ayula-Iloheluma (menghubungkan Kecamatan Randangan dan Taluditi), melintasi wilayah transmigrasi Sandalan.

Baca Juga

Bupati Saipul Mbuinga Sambut Kapolda Gorontalo Baru, Siap Bersinergi Jaga Keamanan Daerah

Masjid Al-Munawwarah Popayato Segera Indah, Bupati Saipul Pastikan Proyek Gapura Selesai Tepat Waktu

Pasca Putusan MK, KPU Tetapkan Saipul Mbuinga-Iwan Adam sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato

“Kami berharap proyek ini segera mendapat persetujuan karena akses jalan ini sangat penting bagi mobilitas masyarakat dan pertumbuhan ekonomi daerah,” kata Syarif.

Tags: Balai Pelaksana Jalan NasionalBPJN GorontaloBupati PohuwatoDemi InfrastrukturInpres Jalan DaerahSaipul MbuingaUpayakan Realisasi Proyek
Share5SendTweet3
Previous Post

Tunjangan Nakes di Pohuwato Belum Cair Sejak Desember, Kadinkes: Tagihan Sudah Diajukan

Next Post

Polda Gorontalo Pastikan Seleksi Penerimaan Polri 2025 Transparan dan Bebas Kecurangan

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Pemilihan Ketua PGRI Popayato, Hj Olys Harun Pertahankan Kursi Periode 2025-2030

03/09/2025
108
Daerah

Panen Raya Jagung di Randangan, Bupati Saipul Mbuinga: Ini Kontribusi Nyata untuk Asta Cita

05/06/2025
78
Kapolres Pohuwato Ajun Komisaris Besar Polisi Busroni memimpin upacara serah terima jabatan, di lingkungan Polres Pohuwato, Rabu (24/09/2025).
Daerah

4 Perwira Polres Pohuwato Alami Rotasi Jabatan, Kapolres: Mutasi Itu Hal Biasa

24/09/2025
291
Daerah

Ada Kenangan Historis 2003, Bupati Saipul Mbuinga Hadiri Paripurna HUT ke-22 Bone Bolango

27/01/2025
83
Daerah

Wabup Iwan Adam Ajak ASN Jaga Kekompakan Jelang Ramadan

25/02/2025
63
Daerah

Pengurus Mabicab Pramuka Pohuwato Dilantik, Bupati Saipul: Ini Amanah Besar

29/04/2025
72
Next Post

Polda Gorontalo Pastikan Seleksi Penerimaan Polri 2025 Transparan dan Bebas Kecurangan

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa
  • Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini
  • Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.