• Latest
  • Trending
Gambar Default

BPK Lakukan Pemeriksaan Kinerja Penanggulangan Banjir di Pohuwato

27/09/2024
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Arman Mohamad, S.Pd.i., M.Si (Foto: Kris)

Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan

24/11/2025

Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan

24/11/2025

Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

24/11/2025

Kursi Kadis Sosial Berubah, Ini Momen Bupati Saipul Lantik Zulkifli Umar Jadi Plt

24/11/2025

Danrem 133/NW Gerak Cepat Sidak Proyek KDMP di Gorut, Tekankan ‘Jangan Asal Jadi’

24/11/2025

Ribuan Warga Serbu Bundaran Maleo, Begini Momen Bupati Saipul Buka Car Free Day

23/11/2025
Kepala Desa Wanggarasi Barat, Kecamatan Lemito, Lopi Halid (Sumber Foto: Lopi Halid)

Kades Wanggarasi Barat Puji BJA Group, Lopi Halid: Penanaman 20 Juta Pohon Ini Warisan Hidup untuk Anak Cucu Kita

22/11/2025

Rekrut 72 Persen Tenaga Lokal, Bupati Saipul Puji Komitmen BJA Group di Pohuwato

22/11/2025

IPM Naik, Stunting Turun, Ini Deretan Capaian Pembangunan Pohuwato 5 Tahun Terakhir

21/11/2025

Arman Mohamad Resmi Pimpin Takmirul Masjid Agung, Bupati Saipul Beri Pesan Begini

21/11/2025

Tiga Pelaku PETI Taluduyunu Resmi Jadi Tersangka

21/11/2025
Kasat Reskrim Polres Pohuwato, AKP Khoirunnas, S.I.K., M.H

Satu Excavator, Dua Pria, dan Operasi Tengah Malam, Ini Fakta Lengkap Penggerebekan PETI

20/11/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Selasa, 25 November, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

BPK Lakukan Pemeriksaan Kinerja Penanggulangan Banjir di Pohuwato

redaksi by redaksi
27/09/2024
in Daerah
0
Gambar Default
11
SHARES
58
VIEWS

seputarpohuwato.com, MARISA – Plt. Bupati Pohuwato, Suharsi Igirisa, bersama Sekretaris Daerah Iskandar Datau, Inspektur Daerah Muslimin Nento, serta Tim Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Gorontalo, menggelar Entry Meeting Pemeriksaan Kinerja Pendahuluan terkait upaya penanggulangan bencana banjir, di Aula BPKPD Pohuwato, Kamis (26/09/2024).

Kepala BPK RI Perwakilan Provinsi Gorontalo yang diwakili oleh Pengendali Teknis, Tri Widyantoro, menjelaskan bahwa tujuan pemeriksaan ini adalah untuk mendapatkan pemahaman mendalam terkait upaya penanggulangan bencana banjir.

Menurut dia, pemeriksaan akan mencakup proses bisnis atau program kegiatan, risiko bawaan dalam isu-isu potensial, serta efektivitas Sistem Pengendalian Internal (SPI) yang menimbulkan kerentanan bagi entitas terkait.

Pemeriksaan ini juga, katanya, bertujuan untuk mengidentifikasi masalah yang berpotensi menjadi fokus pemeriksaan lebih mendalam, menentukan area kunci, merumuskan tujuan pemeriksaan, serta mengidentifikasi kriteria yang dapat digunakan untuk pemeriksaan lebih lanjut.

“Fokus utama pemeriksaan ini adalah program atau kegiatan terkait penanggulangan bencana banjir di Kabupaten Pohuwato yang melibatkan beberapa dinas, seperti BPBD, Dinas Sosial, Dinas Perkim, dan Dinas PUPR”, ujar Tri.

Sementara itu Plt. Bupati Suharsi Igirisa dalam sambutannya mengatakan bahwa kegiatan entry meeting ini bertujuan untuk menyamakan persepsi antara tim pemeriksa dan entitas yang diperiksa.

Baca Juga

Fun Run HUT ke-23 Randangan Jadi Ajang Bangkitkan Optimisme Publik untuk Bandara Panua

Gandeng Universitas Brawijaya, Bupati Saipul Mbuinga Ingin Tingkatkan SAKIP Pohuwato

Lantik PAC Muslimat NU Popayato, Ismiati Ahmad Harap Perkuat Syiar Islam dan Kepedulian Sosial

Hal ini, menurutnya, penting dalam proses pemeriksaan kinerja atas upaya penanggulangan bencana, khususnya banjir, yang menjadi prioritas utama.

Dikatakannya, kolaborasi ini bertujuan untuk memfasilitasi dan memastikan pemeriksaan berjalan lancar dan tepat sasaran, terutama kolaborasi antara Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, termasuk BPBD, Dinas PUPR, Dinas Sosial, dan Dinas Perkim, dengan pendampingan dari BPKPD serta Inspektorat Daerah.

Advertisement. Scroll to continue reading.
ADVERTISEMENT

“Kami berharap kehadiran tim BPK menjadi bentuk sinergi yang baik antara pemerintah daerah dan pihak pengawas, untuk memastikan bahwa anggaran penanggulangan banjir digunakan secara efektif, ekonomis, dan efisien”, ujar Suharsi.

Plt Bupati Pohuwato ini berharap, hasil pemeriksaan dari BPK RI dapat memberikan kontribusi konstruktif dalam peningkatan metode penanggulangan bencana, baik dalam hal penganggaran, pelaksanaan, maupun monitoring dan evaluasi kinerja.

“Kami berharap, pelaksanaan penanggulangan bencana banjir di masa mendatang dapat dikelola lebih baik, memberikan dampak positif bagi masyarakat, dan meningkatkan transparansi serta akuntabilitas keuangan daerah”, ujar Plt Bupati Suharsi Igirisa.

Share4SendTweet3
Previous Post

Plt Bupati Suharsi Igirisa Ucapkan Terima Kasih kepada Mantassa yang Purna Tugas

Next Post

Kampanye Pilbup Pohuwato 2024 Dimulai, Kemana Arah Ketua DPC PKB Idris Kadji?

redaksi

redaksi

RelatedPosts

Daerah

DWP Pohuwato Rayakan HUT ke-25 dengan Semangat Transformasi Menuju Indonesia Emas 2045

09/12/2024
88
Daerah

Kunjungi Keluarga Almarhum Mohamad Kadir, Bupati Saipul Mbuinga Janji Evaluasi Pelayanan RSUD

06/12/2024
350
Daerah

Kolaborasi Pemdes, Penambang, dan Karang Taruna di Dzikir Akbar, 50 Paket Sembako Disalurkan ke Warga Padengo

27/12/2024
112
Daerah

Polres Pohuwato Siap Amankan Perayaan Ketupat 2025, Fokus di 9 Kecamatan dan Belasan Tempat Wisata

06/04/2025
106
Daerah

3 Desa di Pohuwato Gelar Pilkades Antar Waktu, Ini Nama-Nama Calonnya

15/09/2025
676
Kapolres Pohuwato Ajun Komisaris Besar Polisi Busroni memimpin upacara serah terima jabatan, di lingkungan Polres Pohuwato, Rabu (24/09/2025).
Daerah

4 Perwira Polres Pohuwato Alami Rotasi Jabatan, Kapolres: Mutasi Itu Hal Biasa

24/09/2025
271
Next Post
Gambar Default

Kampanye Pilbup Pohuwato 2024 Dimulai, Kemana Arah Ketua DPC PKB Idris Kadji?

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025

Sengketa Lahan Berujung Penganiayaan, Oknum Kepala Desa di Pohuwato Diduga Lakukan Kekerasan

30/01/2025

Kodim 1313 Pohuwato Hentikan Aktivitas Alat Berat di Lokasi PETI Bulangita

01/02/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Arman Mohamad, S.Pd.i., M.Si (Foto: Kris)

Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan

24/11/2025

Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan

24/11/2025

Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

24/11/2025

Kursi Kadis Sosial Berubah, Ini Momen Bupati Saipul Lantik Zulkifli Umar Jadi Plt

24/11/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Arman Mohamad, S.Pd.i., M.Si (Foto: Kris)

Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan

24/11/2025

Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan

24/11/2025

Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

24/11/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan
  • Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan
  • Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.