• Latest
  • Trending
Kasat Reskrim Polres Pohuwato, AKP Khoirunnas, S.I.K., M.H

Satu Excavator, Dua Pria, dan Operasi Tengah Malam, Ini Fakta Lengkap Penggerebekan PETI

20/11/2025
Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026

Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Rapat Panas Cetak Sawah, Banyak Kendala Lahan Terungkap

05/01/2026

Di Tengah Efisiensi Anggaran 2026, Bupati Saipul Mbuinga Minta ASN Tetap Solid

05/01/2026

Brigjen TNI Hardo Sihotang Tegaskan Cetak Sawah di Pohuwato Bangun Masa Depan Kedaulatan Pangan

04/01/2026

Masuki Hari Ke-3, YR Team Tancap Gas Normalisasi Sungai Hulawa, 5 Alat Berat Dikerahkan

04/01/2026

Danrem 133/Nani Wartabone Dampingi Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Tinjau Proyek Cetak Sawah di Pohuwato

03/01/2026
YR Team terus menggenjot pengerukan sungai Desa Hulawa pasca banjir melanda wilayah tersebut

Cegah Banjir Susulan, YR Team Inisiatif Lakukan Normalisasi Sungai Desa Hulawa

02/01/2026

Merdeka Gold Resources Bantu Perbaikan Pipa Air Minum

01/01/2026

Korban Banjir Hulawa Terima Bantuan Rp100 Juta dari Pemkot Gorontalo

01/01/2026

Dari Doa hingga Harapan, Pohuwato Pilih Jalan Spiritual Sambut Tahun Baru 2026

31/12/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Rabu, 7 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Satu Excavator, Dua Pria, dan Operasi Tengah Malam, Ini Fakta Lengkap Penggerebekan PETI

Christoffel by Christoffel
20/11/2025
in Hukum
0
Kasat Reskrim Polres Pohuwato, AKP Khoirunnas, S.I.K., M.H

Kasat Reskrim Polres Pohuwato, AKP Khoirunnas, S.I.K., M.H

43
SHARES
225
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Operasi penggerebekan yang digelar Rabu (20/11/2025) dini hari membuat heboh wilayah Buntulia. Tepat pukul 00.15 Wita, Tim Sat Reskrim Polres Pohuwato menyergap sebuah lokasi yang diduga menjadi area Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di Desa Taluduyunu.

Hasilnya, satu unit excavator Hyundai berhasil diamankan, sementara dua pria langsung ditangkap di tempat kejadian.

Kasat Reskrim Polres Pohuwato, AKP Khoirunnas., S.I.K., M.H., membenarkan tindakan tersebut sebagai bagian dari instruksi langsung Kapolda Gorontalo yang diteruskan oleh Kapolres Pohuwato. Polisi memastikan penindakan terhadap aktivitas tambang ilegal akan terus diperketat sesuai amanat Undang-Undang Minerba.

“Ini bentuk komitmen kami dalam menindak PETI di Pohuwato. Operasi dini hari itu merupakan pengembangan dari berbagai informasi masyarakat, temuan anggota di lapangan, hingga laporan media dan LSM,” ungkap AKP Khoirunnas saat ditemui awak media.

Menurutnya, operasi tersebut digelar setelah sejumlah pemberitaan dan informasi viral di media sosial yang mengarah pada aktivitas alat berat di kawasan Taluduyunu. Tim bergerak cepat dan langsung melakukan penyergapan.

“Dalam operasi itu kami berhasil mengamankan satu unit excavator jenis Hyundai yang diduga kuat digunakan untuk kegiatan PETI. Selain itu, dua orang pria yang diduga terlibat juga kami amankan,” jelasnya.

Dua pria yang dimaksud masing-masing berinisial ACM dan ARM. Dari hasil pemeriksaan awal, ACM disebut sebagai operator excavator, sementara ARM diduga memiliki keterlibatan lebih jauh dalam aktivitas tambang tanpa izin tersebut.

Advertisement. Scroll to continue reading.
ADVERTISEMENT

“Keduanya saat ini masih menjalani pemeriksaan lanjutan di ruang penyidik. Kami sedang mendalami peran mereka masing-masing. Informasi lengkap akan kami sampaikan besok dalam konferensi pers,” tegasnya.

Baca Juga

Penjual Es di Pohuwato Alami Nasib Tragis, Diserang dan Dirampas Saat Berjualan, Polisi: Sudah Kami Tangkap

Kapolri dan Menhut Perpanjang MoU, Siap Bersinergi Jaga Hutan Indonesia

Kabar Panas dari Kejati Gorontalo! Eks Kadis PU HS Jadi Tersangka Korupsi, Sempat “Main Proyek” Sebelum Tender

Kasat Reskrim juga menambahkan bahwa langkah tegas ini merupakan bentuk penegasan Polres Pohuwato dalam merespons keresahan masyarakat terkait maraknya aktivitas tambang ilegal. Penindakan serupa disebut akan terus dilakukan.

“Tidak ada toleransi bagi aktivitas yang merusak lingkungan dan melanggar hukum,” pungkasnya.

Dengan adanya penggerebekan ini, masyarakat tentu menanti bagaimana perkembangan lanjutan dan kemungkinan penangkapan pihak lain yang terkait dalam jaringan PETI tersebut.

Tags: # GorontaloAKP KhoirunnasPETIPolres PohuwatoTambang Ilegal
Share17SendTweet11
Previous Post

Ketua TP PKK Pohuwato Ajak Pengurus Baru Perkuat Program Keluarga hingga Posyandu

Next Post

Tiga Pelaku PETI Taluduyunu Resmi Jadi Tersangka

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Hukum

Khawatir Desa Bulangita Terancam Banjir, Kades Fendi Diange Bertindak Laporkan PETI ke Aparat

15/09/2024
106
Hukum

Kasus Judi Online di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

04/11/2024
83
Hukum

Tiga Pelaku PETI Taluduyunu Resmi Jadi Tersangka

21/11/2025
359
Hukum

Mengaku Ahli Waris, Bangunan untuk Pengajian di Duhiada’a Diserobot, Pemda Pohuwato Turun Tangan

07/05/2025
274
Hukum

Ditpolair Baharkam Polri Ungkap Kasus Hilangnya KM Poseidon 03, Kerugian Capai Rp400 Juta

25/04/2025
86
Satu unit excavator jenis Hyundai milik terduga pelaku PETI diamankan Polres Pohuwato (Foto : Mahmud)
Hukum

Excavator Hyundai Disergap Tengah Malam, Dua Pria Ditangkap Polisi di Lokasi PETI Pohuwato

20/11/2025
146
Next Post

Tiga Pelaku PETI Taluduyunu Resmi Jadi Tersangka

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026

Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Rapat Panas Cetak Sawah, Banyak Kendala Lahan Terungkap

05/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026

Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo
  • Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit
  • Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.