• Latest
  • Trending
Gambar Default

158 Narapidana Lapas Pohuwato Terima Remisi HUT Kemerdekaan RI 2024

18/08/2024
Ilustrasi Gambar

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026
Hasil screenshot keluhan nasabah yang masuk ke redaksi, Sabtu (17/01/2026)

Nasabah Bank SulutGo Marisa Mengeluh, Aplikasi BSG Touch Gangguan Saat Kebutuhan Mendesak

17/01/2026
Pedagang ikan di Pasar Rakyat Marisa sedang menunggu pembeli, Jum'at (16/01/2026). Sejak ditertibkan nya aktivitas pertambangan tersebut pendapatan pedagang menurun drastis (SeputarPohuwato.com/Kris)

Dulu Bisa Habis Satu Bak, Kini Sepi: Curhat Pedagang Ikan Pasar Marisa Usai Tambang Ditertibkan

16/01/2026

Pemkab Pohuwato Peringati Isra Mikraj 1447 H, Tradisi Meeraji Tetap Dilestarikan

15/01/2026

Pasar Rakyat Marisa Mendadak Sepi Usai Penertiban Tambang, Pedagang Mengeluh Omzet Anjlok

14/01/2026

Sinergi Polri dan Pani Gold Mine, Samsat Drive Thru Pohuwato Resmi Diluncurkan

14/01/2026

Efisiensi Anggaran Berdampak, Pemkab Pohuwato Upayakan Penyesuaian Pinjaman ke PT SMI

14/01/2026

Alhamdulillah, Anggaran Kantor Bupati Pohuwato Tak Terdampak Efisiensi, Rp43 Miliar Aman

13/01/2026
Foto: Anak Cucu Penambang Pohuwato, Yopi Y. Latif

Keras, Anak Cucu Penambang Pohuwato Nilai Statemen Kapolda Gorontalo Bisa Picu Ketegangan

13/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Selasa, 20 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

158 Narapidana Lapas Pohuwato Terima Remisi HUT Kemerdekaan RI 2024

redaksi by redaksi
18/08/2024
in Daerah
0
Gambar Default
11
SHARES
60
VIEWS

 

seputarpohuwato.com, PATILANGGIO – Sebanyak 158 narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIb Pohuwato menerima remisi umum dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 tahun 2024.

Remisi tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Pohuwato, Saipul Mbuinga, kepada perwakilan narapidana di lapangan upacara Kantor Bupati, Sabtu (17/08/2024).

Kepala Lapas Pohuwato, Irman Jaya, menyampaikan bahwa peringatan hari kemerdekaan merupakan momen yang dirayakan oleh seluruh lapisan masyarakat, termasuk para warga binaan.

ADVERTISEMENT

“Pemerintah memberikan penghargaan berupa remisi kepada narapidana yang telah menunjukkan kontribusi, prestasi, dan disiplin tinggi dalam mengikuti program pembinaan, serta telah memenuhi syarat administratif dan substantif,” ujar Irman.

Baca Juga

Suharsi Igirisa: Ekonomi Kreatif Digital Kunci Pertumbuhan Perekonomian Pohuwato

Tunjangan Nakes di Pohuwato Belum Cair Sejak Desember, Kadinkes: Tagihan Sudah Diajukan

Dulu Vakum, Kini Hidup Lagi! Lomba Antar Desa Semarakkan Kemerdekaan di Kecamatan Marisa

Menurut Irman, remisi yang diberikan bukanlah sebuah pemberian sukarela, melainkan bentuk apresiasi dan penghargaan dari pemerintah kepada warga binaan yang telah berkomitmen menjalani program pembinaan dengan baik.

“Saya berpesan kepada seluruh warga binaan yang menerima remisi agar menjadikan momen ini sebagai motivasi untuk selalu berperilaku baik,” tambahnya.

Irman juga menjelaskan bahwa besaran remisi yang diterima bervariasi, dengan rincian sebagai berikut:
– Remisi Umum I:
– 1 bulan: 48 orang
– 2 bulan: 25 orang
– 3 bulan: 31 orang
– 4 bulan: 22 orang
– 5 bulan: 20 orang
– 6 bulan: 7 orang
– Remisi Umum II:
– 1 bulan: 2 orang
– 2 bulan: 1 orang
– 3 bulan: 1 orang
– 6 bulan: 1 orang

Total keseluruhan penerima remisi sebanyak 158 orang.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Di akhir sambutannya, Irman berharap kepada narapidana yang langsung bebas pada hari ini untuk dapat merajut kembali tali persaudaraan dengan keluarga.

“Jadilah insan yang taat hukum, berakhlak mulia, dan berkontribusi aktif dalam masyarakat,” tutupnya.

Share4SendTweet3
Previous Post

Penurunan Bendera HUT ke-79 RI di Pohuwato, Wabup Suharsi Pimpin Upacara

Next Post

Corvette: Anticipated Car Delayed Thanks To Electrical Issue

redaksi

redaksi

RelatedPosts

Gambar Default
Daerah

Kejati Gorontalo Usut Dugaan Penyelewengan Keuangan RSUD Bumi Panua Pohuwato

09/08/2024
59
Daerah

Bukti Polri untuk Masyarakat, Kapolres Winarno Tunaikan Sholat Maghrib Berjamaah

15/03/2025
71
Daerah

SK Bupati Pohuwato Terbit, Kaharudin Yusuf Rahim Resmi Pimpin PDAM Tirta Moolango

23/05/2025
173
Daerah

Menjelang Pelantikan Bupati Baru, Wabup Pohuwato Suharsi Igirisa Mulai Kemasi Barang Pribadi

17/02/2025
226
Daerah

Peringati Hari Lahir Pancasila, Kapolda Gorontalo Ajak Jajaran Amalkan Nilai Kebhinekaan

02/06/2025
71
Daerah

Bukti Polri untuk Masyarakat, Kapolres AKBP Busroni Bantu Korban Premanisme Dambalo dengan Sepeda Motor

28/05/2025
112
Next Post

Corvette: Anticipated Car Delayed Thanks To Electrical Issue

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Ilustrasi Gambar

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026

Universitas Pohuwato Lepas 205 Mahasiswa KKNT 2026, Wakil Bupati Beri Pesan Ini

17/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Ilustrasi Gambar

Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial

19/01/2026
Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiat Suwandana saat menghadiri Tabligh Akbar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 Hijriah yang digelar di Masjid As-Syahadah, Desa Bumbulan, Kecamatan Paguat, Kabupaten Pohuwato, Minggu (18/01/2026) malam.

Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah

18/01/2026
Aktivitas normalisasi sungai di Desa Hulawa masih terus dilakukan oleh YR Team, Sabtu (17/01/2026)

Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

17/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Masih Punya Pasangan yang Sah, Oknum Pejabat dan Staf ASN di Pohuwato Diduga Punya Hubungan Spesial
  • Dandim 1313/Pohuwato Hadiri Tabligh Akbar Isra Mi’raj di Masjid As-Syahadah, Dihadiri 2.300 Jamaah
  • Di Tengah Sorotan Tambang Pohuwato, YR Team Tetap Konsisten Lanjutkan Normalisasi Sungai Hulawa

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.