• Latest
  • Trending

Warga Binaan Lapas Pohuwato Suplai Sayuran ke Perusahaan Tambang Emas, Ini Respons Kepala Lapas

25/07/2025

Sekda Pohuwato Imbau Camat dan Kades Semarakkan Suasana Kemerdekaan Mulai 1 Agustus

26/07/2025

Redistribusi Tanah Pohuwato Masuki Tahap Final, Ini Lima Desa Penerima

25/07/2025

Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

25/07/2025

Dua Kali Mangkir, Resmob Pohuwato Ciduk Pelaku Kasus Cabul dan Penganiayaan

25/07/2025

Pohuwato Jadi Daerah Tercepat Bentuk Kopdes MP se-Gorontalo, Bupati Saipul Kukuhkan Pengurus di HUT Koperasi

24/07/2025

Bersama Bulog, TNI Fokus Jaga Stabilitas Harga Beras dan Salurkan Bantuan Pangan ke Warga

24/07/2025

Sosialisasi Titik Rawan Gratifikasi, Sekda Pohuwato: Pemerintahan Bersih Harus Jadi Budaya

24/07/2025

Kapolda Irjen Pol Eko Wahyu Prasetyo Letakkan Batu Pertama Pembangunan Mushola di Ditpolairud Gorontalo

24/07/2025

Muskab V PMI Pohuwato: Iwan S Adam Terpilih Jadi Ketua, Siap Perkuat Misi Kemanusiaan

24/07/2025

Prajurit dan Keluarga Korem 133/NW Nobar Film “Believe”, Tampilkan Kisah Prajurit di Operasi Seroja

24/07/2025

Pemkab Pohuwato Gelar Rakor Pencegahan Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak, Sekda: Ini Tanggung Jawab Bersama

24/07/2025

Pimpin KASBI Pohuwato, Sungkono Kaluku akan Fokus Perjuangkan Hak Buruh

24/07/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Sabtu, 26 Juli, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Warga Binaan Lapas Pohuwato Suplai Sayuran ke Perusahaan Tambang Emas, Ini Respons Kepala Lapas

Christoffel by Christoffel
25/07/2025
in Daerah
0
17
SHARES
88
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIb Pohuwato terus menunjukkan produktivitasnya dengan mendukung program ketahanan pangan melalui hasil pertanian.

Kali ini, hasil kebun berupa sayuran segar dari para warga binaan sukses dipasok ke salah satu perusahaan tambang emas yang beroperasi di Kabupaten Pohuwato. Jenis sayuran yang dipanen meliputi kangkung, bayam, kacang panjang, hingga mentimun.

Baca Juga

Bersama GOW dan PERWOSI, IWAPI Gorontalo Bersatu dalam Jalan Sehat di Pohuwato

Wabup Suharsi Igirisa Pimpin Apel Korpri, Serahkan SK CPNS dan SK Pensiun

580 Anggota DPR dan 152 Anggota DPD Resmi Dilantik: Tegakkan Demokrasi, Utamakan Rakyat

Panen dilakukan secara rutin di area kebun Lapas. Hasilnya tidak hanya memenuhi kebutuhan dapur internal Lapas, tetapi juga menjadi sumber penghasilan dan sarana pembinaan kemandirian warga binaan.

Salah satu suplayer, Iyan Akase, mengungkapkan bahwa kerja sama ini sangat membantu operasional usahanya sebagai penyalur bahan pangan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Setiap tiga hari saya ambil kurang lebih 800 ikat sayur segar dari Lapas Pohuwato. Sayurannya bagus, segar, dan cocok untuk dapur perusahaan tambang,” ujar Iyan, Jumat (25/07/2025).

Ia mengaku, suplai dari Lapas sangat mempermudah proses distribusi bahan pangan. “Saya tidak perlu lagi cari ke kebun lain yang jauh. Harga juga bersaing dan hasil panen dari warga binaan ini konsisten,” katanya.

Iyan pun berharap agar kerja sama ini bisa berkembang lebih jauh. “Kalau bisa ke depan jenis sayurnya lebih banyak lagi, dan pasarnya juga lebih luas. Bukan cuma perusahaan, tapi juga masyarakat umum bisa ikut merasakan,” tambahnya.

ADVERTISEMENT

Sementara itu, Kepala Lapas Kelas IIb Pohuwato, Tristiantoro Adi Wibowo, menyampaikan kebanggaannya atas keterlibatan warga binaan dalam mendukung ekonomi lokal.

“Ini bukti nyata bahwa warga binaan bisa produktif dan hasil pertaniannya layak bersaing. Kita akan terus dorong mereka agar tetap berdaya guna,” ujarnya.

Menurutnya, kegiatan pertanian ini merupakan bagian dari program pembinaan kemandirian yang bertujuan membekali warga binaan dengan keterampilan yang bermanfaat setelah masa tahanan selesai.

“Dengan bekal ini, mereka diharapkan bisa mandiri dan memberi kontribusi positif setelah kembali ke masyarakat,” jelas Tristiantoro.

Ia juga berharap agar kebun Lapas Pohuwato terus diperluas dan hasilnya dapat menjangkau pasar yang lebih luas.

“Lapas bisa menjadi contoh bahwa lembaga pemasyarakatan juga bisa berperan aktif dalam mendukung ketahanan pangan daerah,” pungkasnya.

Tags: Hasil Pertanian Warga BinaanIyan AkaseLembaga Pemasyarakatan Kelas IIb PohuwatoSeputarPohuwato.comSuplai Sayuran ke Perusahaan Tambang EmasTristiantoro Adi WibowoWarga Binaan Lapas Pohuwato
Share7SendTweet4
Previous Post

Dua Kali Mangkir, Resmob Pohuwato Ciduk Pelaku Kasus Cabul dan Penganiayaan

Next Post

Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Turun Langsung ke Lokasi, Pj Bupati Suharsi Igirisa Janjikan Bantuan untuk Korban Kebakaran

01/11/2024
87
Daerah

BSG QRIS Resmi Digunakan untuk Bayar Retribusi Sampah di Pohuwato, Targetkan PAD Naik

14/06/2024
66
Daerah

Kombes Pol Desmont Harjendro Ucapkan Selamat kepada Ratusan Wisudawan Universitas Gorontalo

10/07/2025
65
Gambar Default
Daerah

Plt Bupati Suharsi Igirisa Ucapkan Terima Kasih kepada Mantassa yang Purna Tugas

26/09/2024
61
Daerah

Bazar Ramadan Terminal Marisa Resmi Dibuka, Wabup Iwan Adam Harap Ekonomi Masyarakat Meningkat

15/03/2025
93
Daerah

Pani Gold Project Bantu Perahu untuk BPBD Provinsi Gorontalo

27/09/2024
80
Next Post

Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025

Sengketa Lahan Berujung Penganiayaan, Oknum Kepala Desa di Pohuwato Diduga Lakukan Kekerasan

30/01/2025

Kodim 1313 Pohuwato Hentikan Aktivitas Alat Berat di Lokasi PETI Bulangita

01/02/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0

Sekda Pohuwato Imbau Camat dan Kades Semarakkan Suasana Kemerdekaan Mulai 1 Agustus

26/07/2025

Redistribusi Tanah Pohuwato Masuki Tahap Final, Ini Lima Desa Penerima

25/07/2025

Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

25/07/2025

Warga Binaan Lapas Pohuwato Suplai Sayuran ke Perusahaan Tambang Emas, Ini Respons Kepala Lapas

25/07/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

Sekda Pohuwato Imbau Camat dan Kades Semarakkan Suasana Kemerdekaan Mulai 1 Agustus

26/07/2025

Redistribusi Tanah Pohuwato Masuki Tahap Final, Ini Lima Desa Penerima

25/07/2025

Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

25/07/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Sekda Pohuwato Imbau Camat dan Kades Semarakkan Suasana Kemerdekaan Mulai 1 Agustus
  • Redistribusi Tanah Pohuwato Masuki Tahap Final, Ini Lima Desa Penerima
  • Wakapolda Brigjen Pol Simson Zet Ringu Apresiasi Langkah Pertina Bina Pemuda Lewat Olahraga

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.