Tahun Transisi Pemerintahan SMS, Wabup Suharsi Ajak ASN Pohuwato Jaga Kebersamaan
SEPUTARPOHUWATO.COM - Mengawali tahun 2025, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pohuwato menggelar apel kerja perdana di halaman kantor sementara Bupati Pohuwato, Senin (06/01/2025). ...