• Latest
  • Trending

Rapat Perdana Komisi II: Capaian PAD Pohuwato Belum Maksimal, Sisa 2 Bulan Target Belum Tercapai

16/10/2024
Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada peserta bukan penerima upah, di Desa Ayuhulalo, Kecamatan Tilamuta, Rabu (26/11/2025)

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

26/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam, saat memberikan sambutan pada acara pengukuhan dan pengambilan sumpah 25 Kepala Sekolah jenjang TK, SD, dan SMP di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pohuwato, Selasa (25/11/2025).

Wabup Iwan Adam Sentil Kepsek Baru: Tolong Jangan Bebani Orangtua dengan Biaya Perpisahan dan Wisuda

25/11/2025

Paripurna DPRD Pohuwato Kunci APBD 2026, Pemda Siap Gas Program Prioritas

25/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat mengukuhkan dan mengambil sumpah kepala sekolah TK, SD dan SMP, di aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato, Selasa (25/11/2025)

Resmi Dilantik, Ini Daftar Lengkap Kepala Sekolah TK, SD, dan SMP di Pohuwato

25/11/2025
Camat Duhiada'a Burhan Inaku Moputi, S.E, saat memimpin upacara Hari Guru Nasional dan HUT PGRI, Selasa (25/11/2025)

Puncak HGN Duhiadaa Digelar Meriah, Camat Burhan Tegaskan Peran Guru

25/11/2025
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Arman Mohamad, S.Pd.i., M.Si (Foto: Kris)

Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan

24/11/2025

Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan

24/11/2025

Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

24/11/2025

Kursi Kadis Sosial Berubah, Ini Momen Bupati Saipul Lantik Zulkifli Umar Jadi Plt

24/11/2025

Danrem 133/NW Gerak Cepat Sidak Proyek KDMP di Gorut, Tekankan ‘Jangan Asal Jadi’

24/11/2025

Ribuan Warga Serbu Bundaran Maleo, Begini Momen Bupati Saipul Buka Car Free Day

23/11/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Kamis, 27 November, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Rapat Perdana Komisi II: Capaian PAD Pohuwato Belum Maksimal, Sisa 2 Bulan Target Belum Tercapai

Christoffel by Christoffel
16/10/2024
in Daerah
0
12
SHARES
63
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Komisi II DPRD Kabupaten Pohuwato menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) untuk mengevaluasi realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun 2024 yang baru mencapai 57,46 persen dari target.

Rapat ini dipimpin oleh Ketua Komisi II, Nirwan Due, dengan dihadiri beberapa anggota seperti Rizal Pasuma, Jenni Ema Tulung, Suprapto Monoarfa, Otan Mamu, dan Tomi Umar.

BPKPD Pohuwato yang diwakili langsung oleh Kepala Badan Keuangan Daerah, Tetty Alamri, turut hadir dalam rapat di Aula DPRD, Rabu (16/10/2024).

ADVERTISEMENT

Ketua Komisi II, Nirwan Due, menyatakan bahwa evaluasi ini penting untuk mengetahui sumber-sumber PAD yang sudah dimaksimalkan serta kendala yang dihadapi dalam mencapai target.

“Kita ingin tahu sumber PAD mana saja yang sudah dimaksimalkan dan mana yang belum. Serta apa kendalanya,” ujarnya.

Dalam laporan yang disampaikan Tetty Alamri, Kepala BKD Pohuwato, disebutkan bahwa dari target PAD sebesar Rp 101,07 miliar, realisasinya baru mencapai 57,46 persen.

Hal ini tentu menjadi perhatian karena sisa waktu efektif hingga akhir tahun hanya tinggal dua bulan.

Rizal Pasuma, anggota Komisi II, mendesak Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang memiliki target PAD untuk menggenjot pencapaian target tersebut.

“Tersisa 2 bulan waktu efektif. Kita minta seluruh OPD untuk menggejot target PAD ini. Kalau bisa kita hadirkan mereka untuk mendengarkan apa masalah dan kendala yang dihadapi,” tegas Rizal.

Baca Juga

Ketersediaan Obat di Sejumlah Puskesmas di Pohuwato Habis, Yusran: Ada stok obat, kalau kurang iya

Bupati Pohuwato Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila, Serukan Penguatan Nilai di Era Digital

Dandim 1304/Gorontalo Buka Latsardik Taruna-Taruni SMA Terpadu Wira Bhakti Angkatan XXIII

Advertisement. Scroll to continue reading.

Senada, Otan Mamu menyampaikan bahwa dalam penentuan target PAD seharusnya telah melalui perhitungan potensi yang jelas, sehingga perlu ada evaluasi menyeluruh terkait realisasi yang masih rendah.

“Ketika kita menargetkan sesuatu itu, berarti sudah punya hitung-hitungan potensi. Tapi, ketika target ini dibuat, tapi tidak tercapai, berarti ada hitungan yang tidak sesuai,” tambah Otan.

Tags: BPKPD PohuwatoDPRD PohuwatoNirwan DueRapat perdana Komisi IIRealisasi PAD PohuwatoTetty Alamri
Share5SendTweet3
Previous Post

Studi Banding TPID Gorontalo: Perkuat Peran BUMD dalam Pengendalian Inflasi

Next Post

Latbakjatri Korem 133/NW: Fokus Keamanan dan Kemampuan Menembak Prajurit

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Warga Binaan Lapas Pohuwato Ikuti Tadarus dan Kajian Agama Selama Ramadan

06/03/2025
92
Daerah

Pangdam XIII/Merdeka Resmikan Program TNI AD Manunggal Air di Pohuwato, Warga Siduwonge Kini Nikmati Air Bersih

12/02/2025
217
Daerah

Wujudkan Swasembada Pangan, Kapolres dan Ketua Bhayangkari Pohuwato Tanam Jagung Bareng Petani

09/07/2025
71
Daerah

Prajurit dan Keluarga Korem 133/NW Nobar Film “Believe”, Tampilkan Kisah Prajurit di Operasi Seroja

24/07/2025
75
Daerah

Breaking News! Hutan Desa Karya Baru Telan Korban, 6 Tukang Sensor Tewas Tertimpa Pohon, 1 Selamat

10/01/2025
252
Daerah

Mopotilolo Tiga Kecamatan Jadi Simbol Penghormatan Warga di Wilayah Barat untuk Pemimpin Daerah

17/03/2025
82
Next Post
Gambar Default

Latbakjatri Korem 133/NW: Fokus Keamanan dan Kemampuan Menembak Prajurit

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025

Sengketa Lahan Berujung Penganiayaan, Oknum Kepala Desa di Pohuwato Diduga Lakukan Kekerasan

30/01/2025

Kodim 1313 Pohuwato Hentikan Aktivitas Alat Berat di Lokasi PETI Bulangita

01/02/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada peserta bukan penerima upah, di Desa Ayuhulalo, Kecamatan Tilamuta, Rabu (26/11/2025)

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

26/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam, saat memberikan sambutan pada acara pengukuhan dan pengambilan sumpah 25 Kepala Sekolah jenjang TK, SD, dan SMP di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pohuwato, Selasa (25/11/2025).

Wabup Iwan Adam Sentil Kepsek Baru: Tolong Jangan Bebani Orangtua dengan Biaya Perpisahan dan Wisuda

25/11/2025

Paripurna DPRD Pohuwato Kunci APBD 2026, Pemda Siap Gas Program Prioritas

25/11/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada peserta bukan penerima upah, di Desa Ayuhulalo, Kecamatan Tilamuta, Rabu (26/11/2025)

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

26/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam, saat memberikan sambutan pada acara pengukuhan dan pengambilan sumpah 25 Kepala Sekolah jenjang TK, SD, dan SMP di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pohuwato, Selasa (25/11/2025).

Wabup Iwan Adam Sentil Kepsek Baru: Tolong Jangan Bebani Orangtua dengan Biaya Perpisahan dan Wisuda

25/11/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih
  • BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta
  • Wabup Iwan Adam Sentil Kepsek Baru: Tolong Jangan Bebani Orangtua dengan Biaya Perpisahan dan Wisuda

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.