• Latest
  • Trending

Panen 4 Ton Tomat, Kelompok Tani Servo Jadi Contoh Petani Milenial

14/07/2025
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Presiden Prabowo Umumkan Swasembada Pangan Nasional 2026, Wabup Pohuwato Ikuti Panen Raya Secara Daring

07/01/2026

Kodim 1313/Pohuwato Turut Serta Penertiban PETI, TNI Polri Bongkar Kem di Batudulanga

07/01/2026
Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026
Foto: Organisasi Desa di Pohuwato saat menggelar rapat persiapan Hari Desa bersama Kadis PMD Pohuwato, Selasa (06/01/2026). (Foto: Istimewa)

Efisiensi Anggaran Tak Surutkan Semangat, Organisasi Desa di Pohuwato Tetap Gelar Hari Desa

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Rapat Panas Cetak Sawah, Banyak Kendala Lahan Terungkap

05/01/2026

Di Tengah Efisiensi Anggaran 2026, Bupati Saipul Mbuinga Minta ASN Tetap Solid

05/01/2026

Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit

05/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Selasa, 13 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Panen 4 Ton Tomat, Kelompok Tani Servo Jadi Contoh Petani Milenial

Bupati Saipul Mbuinga: Ini Inspirasi Positif!

Christoffel by Christoffel
14/07/2025
in Daerah
0
13
SHARES
68
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, memberikan apresiasi tinggi kepada Kelompok Tani Servo di Desa Persatuan, Kecamatan Popayato Barat, yang sukses melakukan panen tomat di lahan seluas 1 hektare milik kelompok mereka di Dusun II, Senin (14/07/2025).

Panen kali ini diperkirakan menghasilkan antara 3 hingga 4 ton tomat. Keberhasilan tersebut dinilai sebagai langkah inspiratif yang patut dicontoh, khususnya oleh para petani milenial di Pohuwato.

“Iya, saat ini harga tomat semakin meningkat di pasaran, dengan demikian kelompok ini bisa menghasilkan yang terbaik. Untuk itu saya mengajak para petani milenial agar bisa meniru langkah positif ini,” ujar Bupati Saipul.

Dalam kesempatan itu, Bupati menekankan pentingnya pemanfaatan lahan-lahan kosong untuk kegiatan pertanian yang produktif. Ia juga menyatakan dukungan penuh terhadap upaya kelompok tani dalam mengembangkan tanaman hortikultura seperti tomat.

“Saya memberikan apresiasi yang besar kepada ketua dan seluruh anggota kelompok ini. Apa yang dilakukan sangat bermanfaat, bukan hanya untuk kelompok tetapi juga membantu peningkatan pendapatan masyarakat,” tambahnya.

Baca Juga

Tangis Pecah, AKBP Winarno dan Istri Berpamitan dari Pohuwato dengan Upacara Pedang Pora

Pisah Sambut Dandim 1313 Pohuwato, Letkol Madiyan Surya Pamit, Letkol Fiat Suwandana Resmi Bertugas

Rapat Hambur Desa Bulili, Pemda Pohuwato Janji akan Perkuat Sektor Pertanian

Sebagai bentuk dukungan konkret, Bupati Saipul membeli sekitar 40 kilogram tomat hasil panen dan langsung membagikannya kepada warga yang hadir dalam kegiatan tersebut.

ADVERTISEMENT

Tak hanya itu, Bupati juga mendorong generasi muda di Pohuwato untuk mulai menekuni pertanian secara serius dan menjadi petani milenial yang tangguh di tengah tantangan zaman.

“Kegiatan seperti ini jauh lebih baik dibandingkan dengan aktivitas-aktivitas yang tidak bermanfaat,” tuturnya.

Sementara itu, Ketua Kelompok Tani Servo, Samsidin Tanjung Api, menyampaikan bahwa panen kali ini merupakan panen keempat sejak mereka memulai budidaya tomat lebih dari tiga tahun lalu. Ia menyebutkan bahwa satu siklus panen membutuhkan waktu kurang lebih tiga bulan.

Samsidin juga menyampaikan harapannya kepada pemerintah daerah untuk mendukung kebutuhan alat pertanian guna mempercepat proses pengolahan lahan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Kami sangat membutuhkan hand traktor agar pengolahan tanah bisa lebih maksimal. Kalau ada traktor, semua bisa dilayani sehingga penanaman bisa dilakukan serentak. Kami juga butuh cultivator dobel gardan, tapi yang sangat mendesak adalah hand traktor,” jelasnya.

Kegiatan panen tersebut turut dihadiri Anggota DPRD Pohuwato Rizal Pasuma, Camat Popayato Barat Marjan K. Bula, unsur Dinas Pertanian, serta para petani tomat dari wilayah setempat. Semangat gotong royong dan kebersamaan terlihat kental dalam momen panen tersebut.

Tags: Desa PersatuanKecamatan Popayato BaratKelompok Tani ServoLahan Seluas 1 HektarePemkab PohuwatoSaipul MbuingaSeputarPohuwato.comSukses Panen Tomat
Share5SendTweet3
Previous Post

38 Desa di Pohuwato Masuk Program Penataan Kawasan Hutan, Ini Respons Bupati

Next Post

Pelayanan Kesehatan Ramah Anak Jadi Prioritas Pemkab Pohuwato di Lini Puskesmas

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Dari Kombes ke Brigjen hingga Komjen, Kapolri Naikkan Pangkat Puluhan Pati Polri

23/05/2025
84
Daerah

Wakil Menteri Perumahan Dijadwalkan ke Pohuwato, Pemda Gelar Rapat Persiapan

06/02/2025
65
Daerah

Kejar PAD atau Dorong Produksi, Dinas Pertanian Pohuwato: Kami itu Bak Buah Simalakama

11/12/2024
266
Daerah

Safari Ramadan di Kecamatan Duhiada’a, Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato Disambut Prosesi Adat Mopotilolo

22/03/2025
66
Daerah

Pelaku UMKM Kuliner Bisa Manfaatkan Pelataran Event Pekan Raya Pohuwato 2025, Ini Syaratnya

24/02/2025
132
Daerah

Bupati Pohuwato Dampingi Gubernur Gorontalo Temui Mentan, Cetak Sawah 5.000 Hektare Siap Direalisasikan

28/05/2025
100
Next Post

Pelayanan Kesehatan Ramah Anak Jadi Prioritas Pemkab Pohuwato di Lini Puskesmas

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa
  • Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah
  • Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.