• Latest
  • Trending

Dinas Pendidikan Pohuwato Dorong Kepala Sekolah dan Bendahara Kuasai Juknis BOS 2025

20/02/2025

HUT Korpri ke-54, Wabup Iwan: Tidak Semua Korpri Itu PGRI, Tapi PGRI Pasti Korpri

27/11/2025
Bupati Pohuwato Saipul Mbuinga, bersama Sekretaris Ditjen Perikanan Tangkap, Ridwan Mulyana, bersama jajarannya.

Dukung Kesejahteraan Nelayan, Bupati Saipul Gerak Cepat Temui Ditjen Perikanan Tangkap

26/11/2025
Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada peserta bukan penerima upah, di Desa Ayuhulalo, Kecamatan Tilamuta, Rabu (26/11/2025)

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

26/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam, saat memberikan sambutan pada acara pengukuhan dan pengambilan sumpah 25 Kepala Sekolah jenjang TK, SD, dan SMP di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pohuwato, Selasa (25/11/2025).

Wabup Iwan Adam Sentil Kepsek Baru: Tolong Jangan Bebani Orangtua dengan Biaya Perpisahan dan Wisuda

25/11/2025

Paripurna DPRD Pohuwato Kunci APBD 2026, Pemda Siap Gas Program Prioritas

25/11/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat mengukuhkan dan mengambil sumpah kepala sekolah TK, SD dan SMP, di aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato, Selasa (25/11/2025)

Resmi Dilantik, Ini Daftar Lengkap Kepala Sekolah TK, SD, dan SMP di Pohuwato

25/11/2025
Camat Duhiada'a Burhan Inaku Moputi, S.E, saat memimpin upacara Hari Guru Nasional dan HUT PGRI, Selasa (25/11/2025)

Puncak HGN Duhiadaa Digelar Meriah, Camat Burhan Tegaskan Peran Guru

25/11/2025
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Arman Mohamad, S.Pd.i., M.Si (Foto: Kris)

Besok Mutasi Kepsek di Pohuwato Digelar, Banyak Kepala Sekolah Mulai Was-Was Jelang Pelantikan

24/11/2025

Tidak Main-Main, Propam Pohuwato Periksa Rekaman Kontroversial, Satu Penyidik Langsung Dinonaktifkan

24/11/2025

Komitmen Transparansi, BSG Marisa Serahkan Laporan Q3 ke Bupati Saipul

24/11/2025

Kursi Kadis Sosial Berubah, Ini Momen Bupati Saipul Lantik Zulkifli Umar Jadi Plt

24/11/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Kamis, 27 November, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Dinas Pendidikan Pohuwato Dorong Kepala Sekolah dan Bendahara Kuasai Juknis BOS 2025

Christoffel by Christoffel
20/02/2025
in Pendidikan
0
35
SHARES
182
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Dalam rangka meningkatkan pemahaman dan efektivitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS), Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato menggelar kegiatan Advokasi dan Penyamaan Persepsi Juknis BOS serta Pengelolaan Keuangan Daerah tahun 2025.

Kegiatan yang diikuti oleh Kepala Sekolah, Bendahara, serta Operator Sekolah dari satuan pendidikan SD dan SMP negeri serta swasta di Kabupaten Pohuwato ini akan berlangsung 20 hingga 22 Februari 2025, di Grand Quality Hotel, Kota Gorontalo.

Adapun narasumber dalam kegiatan ini terdiri dari Auditor BPKP Perwakilan Provinsi Gorontalo, Inspektorat Daerah Kabupaten Pohuwato, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato, Badan Keuangan Daerah, serta BPMP Provinsi Gorontalo.

Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato, Riko Alidrus, dalam laporannya menyatakan bahwa pengelolaan dana BOS sering menghadapi tantangan dalam penerapan petunjuk teknis (Juknis).

Menurutnya, perbedaan interpretasi antar pemangku kepentingan, mulai dari sekolah hingga pemerintah daerah, kerap menyebabkan ketidakefisienan dan potensi permasalahan hukum.

Oleh karena itu, kata Riko, advokasi dan penyamaan persepsi ini bertujuan untuk menyelaraskan pemahaman mengenai mekanisme pengelolaan BOS.

Mantan Camat Taluditi ini menyebut, terdapat beberapa materi utama yang dibahas meliputi kebijakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, penyamaan persepsi juknis BOS, tata kelola pengelolaan dan pengawasan dana BOS Tahun 2025.

Selain itu, sistem pengelolaan keuangan BOS juga ikut dibahas sesuai Permendagri No. 3 Tahun 2023, kemudian aspek perpajakan dalam pengelolaan dana BOS serta refleksi dan evaluasi implementasi BOS.

ADVERTISEMENT

Sementara itu Bupati, yang diwakili oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Pohuwato, Arman Mohamad, menyampaikan bahwa pendidikan merupakan prioritas utama dalam program pemerintahan SIAP sebagai kelanjutan dari program SMS pada periode sebelumnya.

Mantan Plt Kadis Pendidikan Pohuwato ini juga menyampaikan bahwa pendidikan berkualitas akan melahirkan SDM unggul dan berdaya saing untuk menjawab tantangan pembangunan di masa depan.

“Pohuwato sebagai daerah yang terus berkembang membutuhkan generasi unggul. Guru yang berkualitas dan kompeten berperan penting dalam menciptakan pendidikan yang maju. Dana BOS merupakan salah satu bentuk dukungan pemerintah dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan harus dikelola dengan prinsip efisiensi, efektivitas, akuntabilitas, dan transparansi,” ujar Arman.

Mantan Camat Paguat inipun berharap bahwa melalui kegiatan advokasi ini, penggunaan dana BOS dapat lebih tepat sasaran serta sesuai dengan regulasi yang berlaku.

“Atas nama pemerintah daerah, kami mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan dan kebudayaan hari ini sebagai bentuk komitmen meningkatkan mutu pendidikan di Kabupaten Pohuwato tercinta,” imbuh mantan Plt Kepala DP3AP2KB Pohuwato ini.

Baca Juga

Pakai Baju Adat Takowa, Bupati Saipul Mbuinga Pimpin Upacara Hardiknas 2025

Apel Akbar HSN 2024 di Pohuwato: Cabup Saipul Mbuinga Puji Kontribusi Alkhairaat

Miris! Meski Dilarang, Sekolah di Pohuwato Tetap Pungut Biaya Perpisahan, Orang Tua Siswa Minta Dinas Pendidikan Bertindak

Advertisement. Scroll to continue reading.

Tags: Arman MohamadAsisten Pemkesra PohuwatoBendahara BOSDinas Pendidikan dan Kebudayaan PohuwatoKepala SekolahKuasai Juknis BOS 2025Operator Sekolah
Share14SendTweet9
Previous Post

Resmi Dilantik Besok, Saipul Mbuinga dan Iwan Adam Jalani Gladi Bersih

Next Post

Jelang Ramadan, Dinas Pangan Pohuwato Santuni 50 Kaum Duafa dalam Halal Bihalal

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Pendidikan

Refleksi 22 tahun, Menengok Kembali Sejarah Perjuangan Pemekaran Kabupaten Pohuwato

25/02/2025
157
Pendidikan

Delegasi Gorontalo Kompak Hadiri Rapimnas 2025, PGRI Pohuwato Siap Berbenah

26/06/2025
114
Pendidikan

Pengurus PGRI Pohuwato 2025-2030 Resmi Dilantik, Target Perjuangkan Hak dan Aspirasi Para Guru

02/08/2025
175
Pendidikan

Plt Kadis Dikbud Pohuwato Bantah Isu Pungli di TK Kemala Bhayangkari 07

27/02/2025
134
Pendidikan

Lulus dengan IPK 3,79, Anggota DPRD Pohuwato Ini Raih Predikat Cumlaude di Universitas Ichsan Gorontalo

23/12/2024
332
Gambar Default
Pendidikan

Peran Strategis Alkhairaat di Pohuwato, Hamdi Alamri Puji Dukungan Saipul Mbuinga

23/10/2024
64
Next Post

Jelang Ramadan, Dinas Pangan Pohuwato Santuni 50 Kaum Duafa dalam Halal Bihalal

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025

Sengketa Lahan Berujung Penganiayaan, Oknum Kepala Desa di Pohuwato Diduga Lakukan Kekerasan

30/01/2025

Kodim 1313 Pohuwato Hentikan Aktivitas Alat Berat di Lokasi PETI Bulangita

01/02/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0

HUT Korpri ke-54, Wabup Iwan: Tidak Semua Korpri Itu PGRI, Tapi PGRI Pasti Korpri

27/11/2025
Bupati Pohuwato Saipul Mbuinga, bersama Sekretaris Ditjen Perikanan Tangkap, Ridwan Mulyana, bersama jajarannya.

Dukung Kesejahteraan Nelayan, Bupati Saipul Gerak Cepat Temui Ditjen Perikanan Tangkap

26/11/2025
Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) kepada peserta bukan penerima upah, di Desa Ayuhulalo, Kecamatan Tilamuta, Rabu (26/11/2025)

BPJS Ketenagakerjaan Pohuwato Kembali Serahkan Santunan Kematian, Ahli Waris Dapat Rp 42 Juta

26/11/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

HUT Korpri ke-54, Wabup Iwan: Tidak Semua Korpri Itu PGRI, Tapi PGRI Pasti Korpri

27/11/2025
Bupati Pohuwato Saipul Mbuinga, bersama Sekretaris Ditjen Perikanan Tangkap, Ridwan Mulyana, bersama jajarannya.

Dukung Kesejahteraan Nelayan, Bupati Saipul Gerak Cepat Temui Ditjen Perikanan Tangkap

26/11/2025
Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone, Brigjen TNI Hardo Sihotang, saat meninjau progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Huyula, Kecamatan Randangan, Rabu (26/11/2025).

Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

26/11/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • HUT Korpri ke-54, Wabup Iwan: Tidak Semua Korpri Itu PGRI, Tapi PGRI Pasti Korpri
  • Dukung Kesejahteraan Nelayan, Bupati Saipul Gerak Cepat Temui Ditjen Perikanan Tangkap
  • Blusukan ke Desa Huyula, Danrem 133/NW Pantau Langsung Kesiapan Koperasi Merah Putih

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.