• Latest
  • Trending

Bupati Pohuwato Buka Musrenbang 2025, Bahas Pembangunan dan Penghematan Anggaran

10/02/2025

Banjir Rendam Hulawa, Warga Pertanyakan Uang Palang Rp2 Juta per Alat yang Katanya untuk Pengerukan

30/12/2025

Cerita Warga di Balik Banjir Bandang Hulawa yang Ditinjau Bupati Pohuwato, “Kami Tak Sempat Apa-apa”

30/12/2025

Hujan Deras Picu Banjir di Hulawa, Kodim 1313/Pohuwato Turun Tangan Bantu Warga

30/12/2025
Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka, Brigjen TNI Saptono Syiwarudi, saat meninjau progres perluasan area tanam melalui program Cetak Sawah di Desa Molotohu Selatan, Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato, Senin (29/12/2025).

TNI Kawal Program Cetak Sawah, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Turun Langsung ke Desa Molotohu Selatan

29/12/2025

Rakernas PJS 2025 Hasilkan Tiga Pedoman Strategis, Mantap Menuju Konstituen Dewan Pers 2026

29/12/2025
Jama'ah Umroh Naba Tour PT. Nur Assyifa Berkah

Dari Pohuwato ke Baitullah, 157 Jamaah Umroh Diberangkatkan Naba Tour Jelang Tahun Baru

27/12/2025

Situasi Pos Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Pohuwato Terpantau Aman dan Kondusif

25/12/2025

Apresiasi Petugas Kebersihan, Bupati Saipul Mbuinga Janji akan Pikirkan Kesejahteraan Cleaning Service

24/12/2025

Diduga Bermasalah Administrasi, SK Adminkes Kapus Buntulia Dipersoalkan, Berpotensi TGR kah?

23/12/2025
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat mendampingi Kakanwil Kemenag Gorontalo bersama Forkopimda melepas balon ke udara, Selasa (23/12/2025). Foto: dok. IOne

Kemenag Pohuwato Canangkan HAB ke-80, Kerukunan dan Pelayanan Jadi Sorotan

23/12/2025

Tingkatkan Infrastruktur, Pani Gold Mine Perbaiki Jalan dan Pasang Gorong-Gorong di Desa Hulawa

23/12/2025
Ibu Santi, warga Kecamatan Paguat rela bolak-balik mengurus pembuatan administrasi kependudukan di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Pohuwato, Senin (22/12/2025) Foto: Kris

Bolak-balik Urus KTP dan KK, Warga Pohuwato Kecewa Pelayanan Dukcapil Terkendala ‘Tinta Habis’

22/12/2025
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Kamis, 1 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Bupati Pohuwato Buka Musrenbang 2025, Bahas Pembangunan dan Penghematan Anggaran

Christoffel by Christoffel
10/02/2025
in Daerah, Entertainment
0
16
SHARES
82
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, resmi membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan se-Kabupaten Pohuwato dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2026.

Kegiatan yang digelar Senin (10/2/2025) ini diawali di Kecamatan Dengilo, bertempat di aula Kantor Camat Dengilo.

Baca Juga

LAI: Perusahaan Harus Pacu Proyek Pemerintah di Pohuwato, Cegah Masalah Hukum

AKBP Busroni Ingatkan Warga Pohuwato: Jangan Mengemudi dalam Keadaan Mabuk

Petani di Pohuwato Cemas, Dana READSI TKDD Tak Kunjung Cair

Musrenbang kali ini diintegrasikan dengan rembuk stunting, serta identifikasi potensi dan permasalahan RPJMD 2025-2029. Acara tersebut dihadiri oleh pimpinan OPD, Kepala BPJS Kesehatan, Kepala BPJS Ketenagakerjaan, Forkopimca, para kepala desa, serta BPD se-Kecamatan Dengilo.

Perbedaan Musrenbang Tahun Ini
Dalam sambutannya, Bupati Saipul menegaskan bahwa musrenbang kecamatan merupakan agenda tahunan. Namun, pertemuan tahun ini terasa berbeda karena bersamaan dengan akhir periode pemerintahan SMS (Saipul Mbuinga-Suharsi Igirisa) 2021-2025.

Ia juga menyampaikan rasa terima kasih kepada masyarakat atas dukungan selama periode pemerintahannya, serta dalam Pilkada serentak yang mengantarkan dirinya kembali terpilih bersama H. Iwan Adam sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato untuk periode 2025-2029.

“Periode pertama kepemimpinan kami belum bisa mewujudkan semua harapan masyarakat. Ada banyak kendala, salah satunya dampak pandemi Covid-19 yang menyebabkan banyak program tertunda. Kami akan terus berupaya melanjutkan pembangunan daerah ini secara bertahap,” ujar Bupati Saipul.

Bupati juga mengungkapkan tantangan baru di awal kepemimpinan SIAP (Saipul-Iwan Adam), yakni kebijakan pemerintah pusat terkait penghematan anggaran yang berdampak pada APBD Pohuwato.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Baru-baru ini kami menerima perintah dari pemerintah pusat melalui Peraturan Menteri Keuangan, di mana Rp 85 miliar anggaran kita ditarik ke pusat. Ini berdampak pada kegiatan infrastruktur dan sektor perikanan yang harus diusulkan kembali,” jelasnya.

ADVERTISEMENT

Bupati Saipul meminta masyarakat bersabar dan berharap program-program pemerintah pusat, seperti 3 juta rumah untuk masyarakat dan makan bergizi gratis, dapat segera terealisasi di Pohuwato.

“Kami sangat mendukung program ini dan juga Asta Cita (8 Misi) Presiden untuk kesejahteraan masyarakat,” tutupnya.

Tags: Bahas Pembangunan dan Penghematan AnggaranBupati PohuwatoMusrenbang 2025Saipul Mbuinga
Share6SendTweet4
Previous Post

Tak Pakai Helm dan Tak Bawa Surat Kendaraan? Siap-Siap Ditegur Polisi!

Next Post

Tim Gabungan Polres Pohuwato Pastikan Kapolsek Marisa Tidak Lakukan Pemerasan

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Amar Ma’ruf Nahi Mungkar, Kapolres AKBP Busroni Ajak Warga Bersama Cegah Kejahatan

27/03/2025
74
Daerah

Bersama GOW dan PERWOSI, IWAPI Gorontalo Bersatu dalam Jalan Sehat di Pohuwato

18/01/2025
109
Daerah

Bupati Saipul Mbuinga Turun Langsung Bersihkan Lumpur Pasca Banjir di MTs 1 Pohuwato

17/12/2024
87
Daerah

Tegang! Hardiyanto Ali Menang Tipis di PAW Pohuwato Timur, Selisih Hanya 2 Suara Bikin Deg-degan

14/10/2025
204
Daerah

Danrem 133/NW Gerak Cepat Sidak Proyek KDMP di Gorut, Tekankan ‘Jangan Asal Jadi’

24/11/2025
66
Daerah

Pemkab Pohuwato Jajaki Kerja Sama dengan IPDN Kampus Sulawesi Utara

12/12/2024
100
Next Post

Tim Gabungan Polres Pohuwato Pastikan Kapolsek Marisa Tidak Lakukan Pemerasan

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0

Banjir Rendam Hulawa, Warga Pertanyakan Uang Palang Rp2 Juta per Alat yang Katanya untuk Pengerukan

30/12/2025

Cerita Warga di Balik Banjir Bandang Hulawa yang Ditinjau Bupati Pohuwato, “Kami Tak Sempat Apa-apa”

30/12/2025

Hujan Deras Picu Banjir di Hulawa, Kodim 1313/Pohuwato Turun Tangan Bantu Warga

30/12/2025
Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka, Brigjen TNI Saptono Syiwarudi, saat meninjau progres perluasan area tanam melalui program Cetak Sawah di Desa Molotohu Selatan, Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato, Senin (29/12/2025).

TNI Kawal Program Cetak Sawah, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Turun Langsung ke Desa Molotohu Selatan

29/12/2025

Search

No Result
View All Result

Recent News

Banjir Rendam Hulawa, Warga Pertanyakan Uang Palang Rp2 Juta per Alat yang Katanya untuk Pengerukan

30/12/2025

Cerita Warga di Balik Banjir Bandang Hulawa yang Ditinjau Bupati Pohuwato, “Kami Tak Sempat Apa-apa”

30/12/2025

Hujan Deras Picu Banjir di Hulawa, Kodim 1313/Pohuwato Turun Tangan Bantu Warga

30/12/2025
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Banjir Rendam Hulawa, Warga Pertanyakan Uang Palang Rp2 Juta per Alat yang Katanya untuk Pengerukan
  • Cerita Warga di Balik Banjir Bandang Hulawa yang Ditinjau Bupati Pohuwato, “Kami Tak Sempat Apa-apa”
  • Hujan Deras Picu Banjir di Hulawa, Kodim 1313/Pohuwato Turun Tangan Bantu Warga

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.