• Latest
  • Trending
Gambar Default

Bukan Kosong, Dinkes Pohuwato Justru Pinjamkan Obat ke Rumah Sakit

23/07/2024
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Presiden Prabowo Umumkan Swasembada Pangan Nasional 2026, Wabup Pohuwato Ikuti Panen Raya Secara Daring

07/01/2026

Kodim 1313/Pohuwato Turut Serta Penertiban PETI, TNI Polri Bongkar Kem di Batudulanga

07/01/2026
Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026
Foto: Organisasi Desa di Pohuwato saat menggelar rapat persiapan Hari Desa bersama Kadis PMD Pohuwato, Selasa (06/01/2026). (Foto: Istimewa)

Efisiensi Anggaran Tak Surutkan Semangat, Organisasi Desa di Pohuwato Tetap Gelar Hari Desa

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Rapat Panas Cetak Sawah, Banyak Kendala Lahan Terungkap

05/01/2026

Di Tengah Efisiensi Anggaran 2026, Bupati Saipul Mbuinga Minta ASN Tetap Solid

05/01/2026

Brigjen TNI Hardo Sihotang Tegaskan Cetak Sawah di Pohuwato Bangun Masa Depan Kedaulatan Pangan

04/01/2026

Masuki Hari Ke-3, YR Team Tancap Gas Normalisasi Sungai Hulawa, 5 Alat Berat Dikerahkan

04/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Minggu, 11 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Bukan Kosong, Dinkes Pohuwato Justru Pinjamkan Obat ke Rumah Sakit

redaksi by redaksi
23/07/2024
in Daerah
0
Gambar Default
11
SHARES
59
VIEWS

 

seputarpohuwato.com, MARISA – Ketersediaan stok obat di Puskesmas merupakan hal krusial dalam memenuhi kebutuhan layanan kesehatan masyarakat. Namun, di Kabupaten Pohuwato, situasi ini tampaknya belum sepenuhnya dipahami oleh Dinas Kesehatan setempat.

Pasalnya, stok obat yang seharusnya digunakan untuk melayani masyarakat di Puskesmas malah dipinjamkan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato ke salah satu rumah sakit.

Hal ini dilakukan dengan alasan untuk mengatasi kekosongan obat di rumah sakit tersebut, meski rumah sakit tersebut sudah berstatus Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) dengan pola pengelolaan keuangan sendiri.

Polemik ini pun menimbulkan pertanyaan mengenai manajemen dan koordinasi internal di Dinas Kesehatan Pohuwato, mengingat pentingnya ketersediaan obat untuk pelayanan kesehatan di Puskesmas.

ADVERTISEMENT

Parahnya lagi, peminjaman obat ini terjadi tanpa sepengetahuan Kepala Bidang Pelayanan dan Koordinator Gudang Farmasi Dinas Kesehatan Pohuwato.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Hal ini terungkap saat awak media mencoba mengkonfirmasi perihal peminjaman obat tersebut pada Senin (22/07/2024), kepada Kepala Bidang Pelayanan, Yusran Mohamad. Ia mengaku tidak mengetahui adanya peminjaman obat tersebut.

“Memang ada peminjaman obat ke rumah sakit? Info dari siapa? Saya tidak tahu,” ujar Yusran dengan nada heran.

“Kalau pun pihak rumah sakit meminjam obat di Dinas Kesehatan, seharusnya itu dilaporkan ke saya selaku Kepala Bidang Pelayanan,” tambahnya.

Saat ini guna mengetahui benar tidaknya informasi tersebut, Yusran berjanji akan segera mengkonfirmasi perihal peminjaman obat ini ke Kepala Dinas Kesehatan dan Koordinator Gudang Farmasi.

Baca Juga

Delpan Yanjo Siap Emban Tugas Sebagai Wakil Ketua DPRD Pohuwato

Dandim Letkol Inf Madiyan Surya Beri Motivasi Generasi Muda Lewat Kemah Besar Pramuka Pohuwato

Polri Rekrut 456 Calon Polwan, 159 Bakomsus Siap Dukung Ketahanan Pangan

“Nanti saya cari tahu dulu, saya harus konfirmasi dengan kadis dan koordinator gudangnya, karena saya benar-benar tidak tahu”, tegasnya.

“Biasa yang boleh pinjam itu hanya direktur rumah sakit dan kadis, saya di gudang sini tidak tahu kalau ada peminjaman tersebut,” tutupnya.

Share4SendTweet3
Previous Post

Kapolda Irjen Pol Pudji Prasetijanto Hadi Buka Pendidikan Bintara Polri Gelombang II Tahun 2024

Next Post

PKN Pohuwato Bakal Gugat Penetapan DPRD ke PTUN Terkait Keterwakilan Perempuan

redaksi

redaksi

RelatedPosts

Daerah

Wabup Iwan Adam Hadiri Dialog Percepatan Koperasi Merah Putih Bersama Menteri Desa RI

17/06/2025
70
Daerah

Harmoni di Awal Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Sapa Keluarga Owan Gosal di Paguat

01/01/2025
75
Daerah

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
84
Daerah

Akhir Januari, Warga Pohuwato Bisa Terbang Lagi ke Palu dan Luwuk

16/01/2025
83
Rapat Koordinasi yang dipimpin Sekdaprov Sofian Ibrahim tentang Kesesuaian Tata Ruang untuk pembentukan 22 KODAM baru di jajaran TNI AD tahun anggaran 2025 - 2029 secara daring. (Foto: Kominfotik)
Daerah

Batalyon 713 Bakal Pindah ke Perbatasan Pohuwato, KODAM Baru Gorontalo Bakal Dibangun di Tuladenggi

07/09/2025
360
Daerah

Kesiapan TPS dan Logistik Pilkada di Pohuwato Dipastikan Aman Jelang Pemungutan Suara

26/11/2024
106
Next Post
Gambar Default

PKN Pohuwato Bakal Gugat Penetapan DPRD ke PTUN Terkait Keterwakilan Perempuan

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Presiden Prabowo Umumkan Swasembada Pangan Nasional 2026, Wabup Pohuwato Ikuti Panen Raya Secara Daring

07/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah
  • Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah
  • Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.