• Latest
  • Trending

Koperasi Desa Merah Putih Bulangita Dibentuk, Camat Marisa: Tolong Dikelola Secara Baik dan Profesional

28/05/2025
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Presiden Prabowo Umumkan Swasembada Pangan Nasional 2026, Wabup Pohuwato Ikuti Panen Raya Secara Daring

07/01/2026

Kodim 1313/Pohuwato Turut Serta Penertiban PETI, TNI Polri Bongkar Kem di Batudulanga

07/01/2026
Bupati Saipul Mbuinga saat mengajak Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Gorontalo beserta jajaran untuk meninjau langsung eks rumah jabatan bupati yang direncanakan menjadi lokasi pembangunan Bapas, Selasa (06/01/2026).

Pohuwato Jadi Lokasi Pembangunan Balai Pemasyarakatan Pertama di Gorontalo

06/01/2026
Foto: Organisasi Desa di Pohuwato saat menggelar rapat persiapan Hari Desa bersama Kadis PMD Pohuwato, Selasa (06/01/2026). (Foto: Istimewa)

Efisiensi Anggaran Tak Surutkan Semangat, Organisasi Desa di Pohuwato Tetap Gelar Hari Desa

06/01/2026

Waduh, Forkopimda Pohuwato Kerahkan Aparat Gabungan, Tambang Emas Ilegal Jadi Sasaran

05/01/2026

Dandim 1313 Pohuwato Hadiri Rapat Panas Cetak Sawah, Banyak Kendala Lahan Terungkap

05/01/2026

Di Tengah Efisiensi Anggaran 2026, Bupati Saipul Mbuinga Minta ASN Tetap Solid

05/01/2026

Diduga Tak Dibongkar Total, Proyek Irigasi Rp16,9 Miliar di Pohuwato Diminta Diaudit

05/01/2026
ADVERTISEMENT
Seputar Pohuwato
Selasa, 13 Januari, 2026
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment
No Result
View All Result
Seputar Pohuwato
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

Koperasi Desa Merah Putih Bulangita Dibentuk, Camat Marisa: Tolong Dikelola Secara Baik dan Profesional

Christoffel by Christoffel
28/05/2025
in Daerah
0
18
SHARES
96
VIEWS

SEPUTARPOHUWATO.COM – Pemerintah Desa Bulangita, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) dalam rangka Sosialisasi dan Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Rabu (28/5/2025).

Kegiatan yang berlangsung di Aula Kantor Desa Bulangita ini dibuka langsung oleh Camat Marisa, Mohamad Huntoyungo. Turut hadir Sekcam Marisa Andri Pakilie, Kasie Kantor Camat, Ketua BPD, Sekdes Bulangita, aparat desa, serta masyarakat setempat.

Dalam arahannya, Camat Mohamad Huntoyungo mengatakan pentingnya dukungan masyarakat terhadap program pembentukan koperasi desa yang tentunya menjadi bagian dari program pemerintah pusat, daerah, hingga desa.

“Saya berharap kehadiran masyarakat dalam pembentukan koperasi ini bukan sekadar formalitas, tapi menjadi bagian aktif, baik sebagai pengurus inti maupun anggota. Ini adalah program besar, harus kita jaga bersama,” ujarnya.

Mantan Kakan Satpol-PP Pohuwato ini juga meminta agar koperasi yang akan dibentuk tidak hanya menjadi simbol, melainkan benar-benar dijalankan secara profesional dan transparan.

Baca Juga

Bupati Saipul Mbuinga Sambut Kapolda Gorontalo Baru, Siap Bersinergi Jaga Keamanan Daerah

Sinergi DWP Popayato dan PT IGL, Peduli Berbagi untuk Masjid Al-Munawarah

BSG Marisa Ganti Pimpinan, ASN Pohuwato Minta Pinca Baru Lakukan Perbaikan Pelayanan dan Evaluasi Asuransi

“Saya sudah sampaikan ke Kepala Desa, koperasi ini harus dikelola dengan baik. Jangan sampai hanya berjalan di awal lalu mati suri. Mari kita kawal dan jaga bersama-sama,” tambahnya.

Sementara itu, Kepala Desa Bulangita, Fendi Diange, menyampaikan bahwa pembentukan koperasi ini merupakan amanat langsung dari Presiden RI, Prabowo Subianto, yang menginstruksikan agar setiap desa memiliki koperasi yang dikelola oleh masyarakat desa sendiri.

“Koperasi ini bukan sekadar program lokal, tapi mandat dari Presiden. Di tiap desa harus dibentuk koperasi dengan struktur lengkap seperti Ketua, Wakil, Sekretaris, Bendahara, dan anggota,” jelas Fendi.

Fendi juga menjelaskan perbedaan antara koperasi desa dan BUMDes.

ADVERTISEMENT

“BUMDes pendapatannya masuk ke kas desa, sedangkan koperasi desa pengelolaannya berbasis anggota. Jadi hasilnya kembali ke masyarakat,” ungkapnya.

Program ini, kata Kades Fendi, memiliki alokasi anggaran yang cukup besar, yaitu sekitar Rp 3,5 miliar. Dana ini nantinya tidak akan dibagikan langsung secara tunai, melainkan dicairkan seperti sistem perbankan guna menghindari penyalahgunaan.

“Ini bukan uang yang dibagikan begitu saja. Mekanismenya seperti pinjaman di bank. Dicairkan melalui rekening agar lebih aman dan transparan,” jelas Kades Fendi.

Adapun susunan pengurus Koperasi Desa Merah Putih Bulangita yang terbentuk adalah sebagai berikut:

Ketua: Fitriyanto Ibrahim

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sekretaris: Ikran Rahman

Bendahara: Nurhayati Pomontolo

Bidang Usaha: Nurwiyanti Panune

Bidang Anggota: Atin Malango

Pengawas: Fitriyanti Ibrahim

Tags: Desa BulangitaFendi DiangeKoperasi Desa Merah PutihMohamad HuntoyungoSosialisasi dan Pembentukan Koperasi Desa
Share7SendTweet5
Previous Post

Korem 133/NW Punya Danrem Baru, Brigjen TNI Hardo Sihotang Gantikan Brigjen Hari Pahlawantoro

Next Post

Kades Fendi Diange Ingatkan Pengurus Koperasi Desa Bulangita: Jangan Main-main Kelola Dana, Satu Rupiah pun Kita Diawasi

Christoffel

Christoffel

RelatedPosts

Daerah

Dari 2012 Hingga 2017, Pemerintahan ‘PAHAM’ itu Pernah Ukir Sejarah Pembangunan Boalemo

16/08/2025
128
Daerah

Kunjungan Bupati Saipul Mbuinga dan Wabup Iwan Adam ke Polda Gorontalo, Dukung Kepemimpinan Kapolda Baru

01/04/2025
75
Daerah

Lewat Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektare, Pohuwato Siap Jadi Pelopor Ketahanan Pangan

21/01/2025
99
Daerah

Dari Rapat Perdana Pemerintahan SIAP, Wabup Iwan Adam Tegaskan Disiplin dan Hirarki Birokrasi

24/02/2025
297
Daerah

Rumah Sakit Multazam Medical Center Siap Beroperasi, Ini Harapan Bupati Pohuwato

04/09/2025
79
Daerah

Damkar Baru Pohuwato Diuji Coba, Bisa Semprot Air Sambil Jalan, Ini Keunggulannya

11/06/2025
86
Next Post

Kades Fendi Diange Ingatkan Pengurus Koperasi Desa Bulangita: Jangan Main-main Kelola Dana, Satu Rupiah pun Kita Diawasi

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Ngeri, Penambang Tewas Tertimpa Excavator di Lokasi PETI Potabo Pohuwato

18/12/2025

Keluhkan Pelayanan BRI unit Lemito, Nasabah Justru Dapat Perlakuan Kasar dari Satpam dan Karyawan

05/11/2024

Kejutan Akhir Tahun, Bupati Saipul Mbuinga Lantik 9 Pejabat Pohuwato Sekaligus

17/12/2025

Kapan THR ASN dan Gaji 13 di Pohuwato Cair? Ini Kata BPKPD

16/03/2025
Gambar Default

Soni Samoe Berharap Pemda Bersinergi Pikirkan Hak-hak Nelayan Petani di Pohuwato

0
Gambar Default

Ketua Bhayangkari Pohuwato Serahkan Bantuan Sosial di Bone Bolango

0
Gambar Default

Danrem 133/NW Bersama Kapolda Gorontalo Tinjau Langsung Pelaksanaan PSU di Pohuwato

0
Gambar Default

Bupati Pohuwato Salurkan Hak Suaranya di TPS 03 Sipatana-Buntulia

0
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Wakil Bupati Pohuwato Iwan S Adam saat memimpin rapat persiapan pelaksanaan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, di Ruang Gunung Pani, Kamis (08/01/2026)

Pemkab Pohuwato Matangkan Persiapan Isra Mikraj 1447 H, Perpaduan Nuansa Nasional dan Adat Gorontalo

08/01/2026

Search

No Result
View All Result

Recent News

Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UNIPO, Edy Sijaya, S.IP., M.Si, saat memberikan pembekalan Mahasiswa KKNT Unipo 2026

Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa

12/01/2026
Didampingi Dandim 1313/Phw Letkol Arm Fiad Suwandana, Danrem 133/NW Brigjen TNI Hardo Sihotang saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi Percepatan Cetak Sawah yang berlangsung di Ruang Rapat Gunung Pani, Kantor Bupati Pohuwato, Desa Palopo, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jum'at (09/01/2026).

Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah

10/01/2026

Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

09/01/2026
Seputar Pohuwato

Berita Seputar Pohuwato terpercaya, dan terpopuler, politik, ekonomi, tekno, otomotif, dan olahraga ditulis lengkap dan akurat.

Recent News

  • Ketua LP2M Sebut Mahasiswa KKNT UNIPO 2026 Siap Jadi Agen Perubahan Desa
  • Danrem 133/NW Instruksikan Babinsa Dampingi Petani pada Program Cetak Sawah
  • Danrem 133/NW dan Bupati Pohuwato Satukan Langkah Percepat Cetak Sawah

Kategori

  • Daerah
  • Entertainment
  • Hukum
  • Olahraga
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Politik
  • Uncategorized
  • About
  • advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact Us
  • Redaksi

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Politik
  • Parlemen
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Entertainment

© 2024 Seputar Pohuwato - Hosted By MJP Cloud.